• info@pesisirselatan.go.id
  • Hours: Mon-Fri: 8am – 4pm
Semua Berita Pemerintah Daerah
Dinas Kesehatan Diminta Fokus Benahi Dan Perkuat Fungsi Puskesmas

PESISIR SELATAN, 12/12/2018-Dinas Kesehatan Pesisir Selatan diminta fokus membenahi dan memperkuat fungsi Puskesmas yang ada di setiap kecamatan. "Langkah-langkah yang dilakukan adalah meningkatkan disiplin aparatur, pelayanan medis, penyuluhan kesehatan masyarakat, pembenahan dan kebersihan lingkungan Puskesmas dan lainnya," pinta …

Rabu, 12 Desember 2018 12:57:10 WIB - 119 View ~ Marlison

Kenalkan Potensi Pariwisata, melalui Parade Tangkuluak Se Kabupaten Pessel

Pesisir Selatan, 12 Desember 2018 Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kabupaten Pesisir Selatan mengenalkan potensi pariwisata di Pesisir Selatan melalui event parade budaya Tangkuluak antar Nagari Adat Se- Kabupaten Pessel. Rabu (12/12). Pada rapat teknis persiapan pelaksanaan parade Tangkuluak antar nagari Adat Se- Kabupaten …

Rabu, 12 Desember 2018 11:34:25 WIB - 277 View ~ Mario Rosy

Bupati : Kegiatan Sadar Wisata Mesti Jadi Prioritas Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga

PESISIR SELATAN, 12/12/2018-Kegiatan sadar wisata mesti menjadi salah satu skala prioritas oleh Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga yang ditumbuhkembangkan di kalangan masyarakat. Demikian dikatakan Bupati Pessel, Hendrajoni, Rabu (12/12). Hal itu menurut bupati dilakukan melalui kegiatan penyuluhan secara intensif sehingga dapat …

Rabu, 12 Desember 2018 09:47:38 WIB - 241 View ~ Marlison

Ciptakan objek wisata bersih, Satpol PP Pessel berikan sosialisasi ke pedagang

Pesisir Selatan, 12 Desember 2018 Mencipatkan situasi aman, tertib, nyaman dan indah di kawasan objek wisata Mandeh di Kecamatan Koto XI Tarusan, Satuan Polisi Pamong Praja dan Damkar Pessel, kemarin Selasa (11/12) melakukan sosialisasi kepada para pedagang yang memiliki lapak dagangan di sepanjang jalan dikawasan mandeh. Rabu …

Rabu, 12 Desember 2018 08:39:34 WIB - 233 View ~ Mario Rosy

Bupati Terima Penghargaan Daerah Peduli HAM 2018 Dari Kementerian Hukum Dan HAM RI

PESISIR SELATAN, 12/12/2018-Bupati Pesisir Selatan, H.Hendrajoni menerima penghargaan Daerah Peduli HAM  2018 dari Kementerian Hukum dan HAM saat acara peringatan Hari HAM Internasional Tahun 2018 di Kantor Kementerian Hukum dan HAM RI, Jakarta, Selasa (11/12). Pada peringatan kali ini mengambil tema "70 Tahun DUHAM (Deklarasi …

Rabu, 12 Desember 2018 07:27:43 WIB - 251 View ~ Marlison

Berita Terbaru Pemerintah Daerah
02 November 2025 14:29:31 WIB  Puskesmas dan KUA Koto VIII Pelangai Gelar Penyuluhan Calon Pengantin 43 ~ Riko Candra
02 November 2025 13:09:59 WIB  Silek Padusi di Pesisir Selatan: Ketangguhan dalam Keanggunan 42 ~ Riko Candra
02 November 2025 11:01:52 WIB  Wabup Risnaldi Ibrahim Melayat ke Rumah Duka Pelajar SMP yang Tenggelam di Bayang 44 ~ Afrizal
02 November 2025 10:19:58 WIB  Manfaat Serai Wangi untuk Detoksifikasi Logam Berat dalam Tubuh 44 ~ Riri Tri Utami
02 November 2025 06:20:39 WIB  Tim Komisi Informasi Sumbar Kunjungi Pesisir Selatan, Pastikan Keterbukaan Informasi Publik di Lapangan 45 ~ Yoni Syafrizal
01 November 2025 20:13:06 WIB  Pemkab Pessel Siapkan Pilwana Serentak 2025 yang Demokratis dan Berintegritas 505 ~ Yoni Syafrizal
01 November 2025 18:55:17 WIB  Lisda Hendrajoni Apresiasi Festival Silek Padusi di Carocok Painan 499 ~ Riko Candra
01 November 2025 16:48:06 WIB  Terpilih Secara Aklamasi, M Adli Pimpin KONI Pessel Periode 2025-2029 605 ~ Yoni Syafrizal
01 November 2025 13:49:37 WIB  Wabup Risnaldi Ibrahim Tutup Pertikaracab ke-VII 2025 di Barung-Barung Belantai Tarusan 595 ~ Riri Tri Utami
01 November 2025 12:25:22 WIB  Konferensi PGRI Cabang Kecamatan IV Jurai Digelar 468 ~ Marlison
01 November 2025 11:24:37 WIB  Pelabuhan Panasahan Berpeluang Jadi Pelabuhan Nasional ~ Marlison
01 November 2025 09:50:00 WIB  Bupati Hendrajoni Dorong Generasi Muda Promosikan Pesona Pessel Lewat Ajang Uda dan Uni 2025 566 ~ Riko Candra
01 November 2025 09:19:59 WIB  Bupati Hendrajoni Buka Musorkab KONI Pesisir Selatan 2025 457 ~ Marlison
01 November 2025 08:41:27 WIB  Lisda Hendrajoni Tegaskan Komitmen PKK Dukung Program Zero Dose di Pesisir Selatan 555 ~ Riko Candra
01 November 2025 07:09:54 WIB  Puskesmas Pasar Baru Gelar Penyuluhan Kesehatan Gigi dan Mulut Bagi Pengunjung 130 ~ Marlison