Mangkuak Timpuruang Kuliner Tradisional Pesisir Selatan yang Dijual Turun Temurun |
Pesisir Selatan - Ada kuliner unik dan enak di Pesisir Selatan. Namanya Mangkuak Timpuruang. Kuliner tradisional ini ternyata terus dilestarikan oleh Berlian Permata Sari, 37 tahun warga Jalan Pemuda, Painan. Dinamakan Mangkuak Timpuruang karena kue tersebut dimasak dengan cara dikukus menggunakan timpuruang atau batok … Minggu, 05 Juni 2022 22:19:34 WIB - 2775 View ~ Bambang Putra Niko |
Bupati Menghadiri Acara Batagak Gala Datuak Saridano Kaum Suku Kampai di Nagari Sungai Tunu. |
Pesisir Selatan~~Bupati Pesisir Selatan, Drs. Rusma Yul Anwar, M.Pd menghadiri acara Batagak Gala pimpinan kaum di suku Kampai, di Nagari Koto Baru Sungai Tunu Barat, Ranah Pesisir, Minggu, (05/06) Pengukuhan pimpinan kaum suku kampai dengan gelar "Datuk Saridano" didaulat kepada saudara Jamalus, yang dilewakan oleh Ketua KAN Sungai … Minggu, 05 Juni 2022 19:37:55 WIB - 913 View ~ Nini Aswati, S.H |
Kehadiran Pabrik dan Peningkatan Peran BUMNag Bisa Antisipasi Monopoli Perdagangan Gambir di Pessel |
Pesisir Selatan--Untuk meningkatkan nilai tawar petani agar hasil panen gambir tidak lagi dimonopoli oleh oknum pedagang, pemerintah kabupaten (Pemkab) Pesisir Selatan (Pessel) akan membuka peluang bagi pemilik modal untuk berinvestasi membangun pabrik. Langkah lainnya yang juga dilakukan dalam mengantisipasi monopoli dagang adalah … Minggu, 05 Juni 2022 08:30:54 WIB - 409 View ~ Yoni Syafrizal |
Pelepasan CJH Pessel Direncanakan Hari Selasa Oleh Bupati Rusma Yul Anwar |
Pesisir Selatan--Calon Jamaah Haji (CJH) asal Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel) sebanyak 56 orang yang tergabung dalam kloter lima embarkasi Padang, direncanakan pelepasannya Selasa (7/6) di Masjid Akbar Baiturahman Painan oleh Bupati Pessel, Rusma Yul Anwar. Kepala Kantor (Kakan) Kementerian Agama (Kemenag) Pessel, Abrar Munandar, … Minggu, 05 Juni 2022 08:25:02 WIB - 265 View ~ Yoni Syafrizal |
Bupati Rusma Yul Anwar Sambut kunjungan Ketua Umum JMSI |
Pesisirselatan -- Bupati Pesisir Selatan, Rusma Yul Anwar menyambut Ketua Umum Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI), Teguh Santosa di Rumah Dinas Bupati Pesisir Selatan. Sabtu (4/06). Ketua Umum Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Teguh Santosa didampingi Sekretaris Bidang Koordinasi Program, Faisal Mahrawa melakukan kunjungan di … Sabtu, 04 Juni 2022 14:46:28 WIB - 246 View ~ Prisman Brama Putra |