Dinas Dukcapil Pessel Terus Maksimalkan Pelayanan Masyarakat Melalui UKL Kecamatan |
Pesisir Selatan--Keberadaan Unit Kerja Layanan (UKL) Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) yang ada di setiap Kecamatan di Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel), diharapkan betul-betul dapat memberikan pelayanan dengan akses lebih dekat dan lebih cepat kepada masyarakat. Ketegasan itu disampaikan Kepala Dinas Dukcapil Pessel, … Rabu, 30 November 2022 08:55:23 WIB - 210 View ~ Yoni Syafrizal |
Momentum Hari Guru Nasional, Bupati Rusma Yul Anwar Terima Dewi Sartika Awards |
Hari Guru Nasional dan HUT PGRI ke-77 Tahun 2022, menjadi momentum yang sangat spesial bagi guru atau tenaga kependidikan di Kabupaten Pesisir Selatan untuk merefleksikan tugas profesinya dan mengukir prestasi yang tinggi. Semangat dan spirit Hari Guru Nasional dan HUT PGRI ke -77 Tahun 2022 ini ditujukan oleh guru di Pesisir … Selasa, 29 November 2022 19:14:28 WIB - 444 View ~ Yendi, S.Sos |
Pemilik Homestay Pessel Mendapatkan Pelatihan Manajemen Homestay |
Pesisir Selatan--Sebanyak 40 orang pengelola Homestay se Kabupaten Pessel mendapatkan pelatihan Pengelolaan homestay/pondok wisata. Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga melalui dana Alokasi Khusus (DAK) selama 3 hari. Selasa - Kamis (29-30/11 -1/12) di Hotel Hannah Painan. Kepala Dinas Pariwisata … Selasa, 29 November 2022 16:10:50 WIB - 293 View ~ Elfi Mahyuni, S.H |
Bupati Rusma Yul Anwar: Kita Berkomitmen Untuk Memerangi Narkoba |
Pesisir Selatan - Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan berkomitmen memerangi narkoba di daerah itu. Hal demikian dikatakan Bupati Pesisir Selatan Rusma Yul Anwar, Selasa (29/11). "Ya, kita dari daerah berkomitmen untuk memerangi narkoba baik dari segi pembinaan maupun finansial," tegas Rusma Yul Anwar. Rusma mengatakan semua … Selasa, 29 November 2022 13:14:33 WIB - 189 View ~ Milhendra Wandi |
Kejari Painan, Musnahkan Barang Bukti Yang Telah Inkrah |
Pesisir Selatan - Kepala Kejaksaan Negeri Painan, Pesisir Selatan Raymund Hasdianto Sihotang, SH, MH, SH, Ketua Pengadilan Negeri Painan, Kepala Lapas Kelas IIB Painan, Kasat Narkoba Polres Pessel, dan perwakilan dari pemerintah kabupaten Pessel. Dalam pemusnahan barang bukti ( BB) telah memiliki kekuatan hukum tetap ( Inkrah) di … Selasa, 29 November 2022 12:50:49 WIB - 457 View ~ Milhendra Wandi |