| Fasilitas Toilet Satu Sarana Penting Untuk Pelayanan Bagi Wisatawan |
|
Pesisir Selatan --- Fasilitas toilet di destinasi wisata harus memenuhi standar nasional. Kelayakan dan kebersihan toilet di masing-masing destinasi menjadi salah satu unsur yang diperhatikan wisatawan, terutama di era kenormalan baru. Karena itu, pengelola wisata perlu melakukan revitalisasi toilet. “Toilet di destinasi wisata … Kamis, 22 Juni 2023 17:11:20 WIB - 2516 View ~ Elfi Mahyuni, S.H |
| Wakil Bupati Rudi Hariyansyah Buka Kegiatan Diseminasi Audit Kasus Stunting |
|
Pesisir Selatan --- Wakil Bupati Pesisir Selatan, Rudi Hariyansyah membuka kegiatan Diseminasi Audit Kasus Stunting tahun 2023 di aula Kantor Bapedalitbang setempat, Kamis (22/6). Dalam sambutannya, Wakil Bupati Rudi Hariyansyah mengatakan, kegiatan Diseminasi Audit Kasus Stunting ini bertujuan untuk mengindentifikasi dan mengetahui … Kamis, 22 Juni 2023 16:23:05 WIB - 280 View ~ Marlison |
| Anggota DPRD Pesisir Selatan Minta Pilwana 47 Nagari Bisa Digelar Tahun Ini |
|
Pesisir Selatan--Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pesisir Selatan melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DPMDP2KB) diminta agar melakukan pemilihan wali nagari (Pilwana) terhadap 47 nagari yang saat ini dipimpin oleh Penjabat (Pj) wali nagari. Desakan itu disampaikan Anggota Dewan Perwakilan … Kamis, 22 Juni 2023 11:28:12 WIB - 728 View ~ Yoni Syafrizal |
| Puskesmas Tapan Laksanakan Kegiatan Posbindu Lansia di Nagari Dusun Baru Tapan |
|
Pesisir Selatan --- Puskesmas Tapan, Kecamatan Basa Ampek Balai Tapan melaksanakan kegiatan Posbindu Lansia, Edukasi Lansia dan Penyuluhan Gema Cermat Obat Nagari di Nagari Dusun Baru Tapan, Rabu (21/6). Pada kegiatan ini dilakukan pelaksanaan Integrasi Program Lansia dan Promosi Kesehatan dan Bagian Farmasi Puskesmas Tapan terkait … Kamis, 22 Juni 2023 10:11:17 WIB - 216 View ~ Marlison |
| Jelajah Negara di dunia, 31 WNA Singgahi Nikmati Pesona Wisata Pantai Carocok Painan. |
|
Pesisir Selatan --- Misi mengelilingi dunia selama 365 hari star dari Turki dan finish di Australia, sebanyak 31 warga negara asing ( WNA) berasal dari Jerman, Swiss dan Belanda telah melakukan perjalanan hampir 10 bulan di Indonesia. Mereka menggunakan kendaraan khusus telah dimodifikasi dan dirancang khusus untuk perjalanan … Rabu, 21 Juni 2023 16:07:59 WIB - 226 View ~ Mario Rosy |