• info@pesisirselatan.go.id
  • Hours: Mon-Fri: 8am – 4pm
Semua Berita Pemerintah Daerah
Hadiri Penanaman Mangrove Nasional Serentak, Ini Kata Sekda Pesisir Salatan

Pesisir Selatan --- Sekretaris Daerah Mawardi Roska mewakili Bupati Pesisir Selatan melaksanakan Penanaman Mangrove nasional secara serentak tahun 2023 yang di pimpin oleh presiden secara Virtual di Konservasi Penyu Nagari Ampiang Parak Kec. Sutera. Senin (15/05). Didampingi, Dandim 0311/Pessel Letkol Inf Sunardi, S.H, Kapolres Pessel …

Senin, 15 Mei 2023 20:23:01 WIB - 204 View ~ Prisman Brama Putra

Resmi Ditutup, 3 Parpol Dipastikan Tidak Ikut Pileg 2024 di Pessel

Pesisir Selatan --- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel) resmi menutup rangkaian pendaftaran bakal calon anggota legislatif (bacaleg) tingkat Kabupaten Pessel pada Minggu (14/05/2023) pukul 23.59 WIB. Tercatat sebanyak 15 partai politik peserta pemilu mendaftarkan bacalegnya untuk bertarung pada Pileg 2024 di …

Senin, 15 Mei 2023 15:08:51 WIB - 257 View ~ Canang Bagus Prahara Umpu

Asisten 1 Setdakab Gunawan Hadiri Acara Halal Bihalal dan Pengukuhan Pengurus DPD PKPS Pabasko

Pesisir Selatan --- Bupati Pesisir Selatan diwakili Asisten 1 Setdakab, Gunawan menghadiri acara halal bihalal dan pengukuhan pengurus DPD PKPS Kota Padang Panjang, Batipuh X Koto (Pabasko) periode 2023-2028 bertempat di Cafe Manyala Kota Padang Panjang, Minggu (14/5). Hadir pada kesempatan itu Walikota Padang Panjang, Fadli Amran,  …

Minggu, 14 Mei 2023 11:21:32 WIB - 277 View ~ Marlison

Bupati Rusma Yul Anwar Hadiri Halal Bihalal PGRI Kecamatan Tarusan

Pesisir Selatan --- Bupati Pesisir Selatan, Sumatera Barat Rusma Yul Anwar menghadiri Acara Silaturahmi dan halal bihalal guru TK, SD dan SMP di Lakuak Muaro nagari Pulau Karam Kec. Koto XI Tarusan. Sabtu (13/05). Halal Bihalal tersebut dihadiri ribuan guru TK, SD dan SMP Se kecamatan Koto XI Tarusan yang diselenggarakan oleh Pengurus …

Minggu, 14 Mei 2023 11:03:57 WIB - 259 View ~ Prisman Brama Putra

Pemerintah Nagari Sago Salido Salurkan Insentif Guru TPA, PAUD, Bidan Desa dan Kader Nagari

Pesisir Selatan --- Pemerintah Nagari Sago Salido memberikan insentif kepada guru TPA, Guru PAUD, Bidan Desa dan Kader Nagari Sago Salido melalui APBDesa Nagari Sago Salido 2023. Pemberian insentif ini dilakukan langsung oleh Walinagari Sago Salido, Syafriadi beserta perangkat, Jumat (12/5) di kantor walinagari setempat. Walinagari …

Sabtu, 13 Mei 2023 14:12:50 WIB - 206 View ~ Marlison

Berita Terbaru Pemerintah Daerah
20 November 2025 15:23:49 WIB  Sinar Bahari dan Mimpi Besar Pesisir Selatan Mengolah Potensi Laut untuk Nagari Kanyang dan Nagari Sejahtera 637 ~ Yendi, S.Sos
20 November 2025 15:19:09 WIB  Membangun Dari Nagari: Strategi Pesisir Selatan Menguatkan Ekonomi Berbasis Potensi Lokal 660 ~ Yendi, S.Sos
20 November 2025 15:05:27 WIB  Musrenbang Damar Lapan Batang Inderapura Susun Arah Pembangunan 2026–2027 658 ~ Riko Candra
20 November 2025 14:55:09 WIB  Pessel Perkuat Tata Kelola Digital, Bupati Hadiri Digital Trust360 Summit di TMII 681 ~ Yoni Syafrizal
20 November 2025 14:50:36 WIB  Langkah Nyata Menuju Progul Nagari Sehat, TP PKK Kecamatan Airpura Gelar Senam Pagi Bersama 668 ~ Yoni Syafrizal
20 November 2025 14:48:13 WIB  Puskesmas Ranah Ampek Hulu Tapan Raih Penghargaan Puskesmas Dengan Program Terbaik 657 ~ Marlison
20 November 2025 14:44:01 WIB  Awan Gelap di Atas Tenaga Kerja: Bagaimana PHK Massal Menggerus Laju Ekonomi Indonesia 649 ~ Vijehan Angkat, S.Ds.
20 November 2025 14:36:21 WIB  Perkuat Perencanaan Berbasis Potensi, Nagari Palokan Gelar Musrenbang 645 ~ Yoni Syafrizal
20 November 2025 14:34:56 WIB  UPT Puskesmas Tapan Raih Sejumlah Penghargaan Pada Peringatan HKN Ke-61 59 ~ Marlison
20 November 2025 14:22:04 WIB  Bupati Hendrajoni Apresiasi Penampilan Randai UPT Puskesmas Tapan Meriahkan HKN ke-61 54 ~ Marlison
20 November 2025 13:54:33 WIB  Musrenbang Damar Batang Lapan Susun Prioritas Pembangunan 2026 53 ~ Yoni Syafrizal
20 November 2025 13:49:27 WIB  Pemeriksaan Kesehatan Berkala di SDN 04 Sako Digelar Puskesmas Rahul 53 ~ Marlison
20 November 2025 12:14:24 WIB  Kecamatan BAB Tapan Gelar Sosialisasi Trantibum di Koto Anau, Warga Diajak Perkuat Keamanan Nagari 49 ~ Riko Candra
20 November 2025 12:08:57 WIB  Camat Syamwil Perkuat Koordinasi Suplai MBG di Basa Ampek Balai Tapan 49 ~ Riko Candra
20 November 2025 11:34:56 WIB  Unand Siapkan Program Studi Kedokteran Hewan, Bidang Keswan Pessel Hadir Beri Dukungan 150 ~ Yoni Syafrizal