• info@pesisirselatan.go.id
  • Hours: Mon-Fri: 8am – 4pm
Semua Berita Pemerintah Daerah
Bupati Rusma Yul Anwar Buka Tournamen Sepak Bola Bupati Cup Ku-12 Se-Indonesia

Pesisirselatan - Bupati Pesisir Selatan Rusma Yul Anwar bersama Coach Indra Sjafri membuka secara resmi Turnamen Sepak Bola Bupati Cup Ku-12 antar SSB dan Akademi se-Indonesia di lapangan sepak bola Ilyas Yakup Painan, Sabtu (11/03). Turut dihadiri, Forkompinda Pesisir Selatan, Kepala Perangkat Daerah di lingkungan Pemerintah …

Sabtu, 11 Maret 2023 22:02:50 WIB - 377 View ~ Prisman Brama Putra

Dinas Kehutanan Sumbar Akan Lakukan Apel Siaga Pengendalian Kebakaran Hutan Di Nagari Sago Salido

Pesisir Selatan - Pemerintah Nagari Sago Salido, Kecamatan IV Jurai menerima kunjungan dari Dinas Kehutanan Provinsi Sumatera Barat di Kantor Wali Nagari setempat,  Kamis (9/3). "Kunjungan ini dilakukan dalam rangka menyampaikan akan adanya kegiatan apel siaga pengendalian kebakaran hutan dan lahan di Kabupaten Pesisir Selatan, …

Sabtu, 11 Maret 2023 12:17:31 WIB - 255 View ~ Marlison

Pemda Pesisir Selatan Targetkan Zonder Miskin Ekstrem Di Tahun 2024

Pesisirselatan - Bupati Pesisir Selatan, Sumatera Barat, Rusma Yul Anwar menargetkan daerah itu zonder (tanpa) kemiskinan ekstrem pada 2024, seiring komitmen meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Rusma Yul Anwar mengatakan pemerintah kabupaten telah menyiapkan berbagai kebijakan, stimulan serta data yang valid mulai dari jumlah, …

Jumat, 10 Maret 2023 18:16:50 WIB - 461 View ~ Prisman Brama Putra

Bupati Pesisir Selatan Resmikan Masjid Samik Ibrahim Muhammdiyah

Pesisirselatan - Bupati Pesisir Selatan Rusma Yul Anwar meresmikan Mesjid Samik Ibrahim Muhamadiyah di Nagari Ampiang Parak Kecamatan Sutera. Jumat (10/03). Dihadiri oleh Ketum Pimpinan Wilayah Muhammadiyah, Dr. Bakhtiar, M. Ag dan Pimpinan Daerah Muhammdiyah Pesisir Selatan, H. Mardani, M.Pd, Forkompimca Kemacatan Sutera, Tokoh …

Jumat, 10 Maret 2023 15:11:37 WIB - 485 View ~ Prisman Brama Putra

Wakil Bupati Rudi Hariyansyah Hadiri Undian Nasional Tabungan Simpeda

Pesisir Selatan - Wakil Bupati Pesisir Selatan, Rudi Hariyansyah menghadiri Undian Nasional Tabungan Simpeda BPD se-Indonesia, bertema Dari Barat Sampai Ke Timur Nusantara, "Rezki Di Negeri Minang", bertempat di Hotel Truntum Padang, Kamis (9/3) malam. Pada kesempatan itu hadir Gubernur Sumatera Barat, Mahyeldi Ansharullah dan …

Jumat, 10 Maret 2023 14:47:08 WIB - 286 View ~ Marlison

Berita Terbaru Pemerintah Daerah
20 November 2025 15:23:49 WIB  Sinar Bahari dan Mimpi Besar Pesisir Selatan Mengolah Potensi Laut untuk Nagari Kanyang dan Nagari Sejahtera 521 ~ Yendi, S.Sos
20 November 2025 15:19:09 WIB  Membangun Dari Nagari: Strategi Pesisir Selatan Menguatkan Ekonomi Berbasis Potensi Lokal 541 ~ Yendi, S.Sos
20 November 2025 15:05:27 WIB  Musrenbang Damar Lapan Batang Inderapura Susun Arah Pembangunan 2026–2027 540 ~ Riko Candra
20 November 2025 14:55:09 WIB  Pessel Perkuat Tata Kelola Digital, Bupati Hadiri Digital Trust360 Summit di TMII 560 ~ Yoni Syafrizal
20 November 2025 14:50:36 WIB  Langkah Nyata Menuju Progul Nagari Sehat, TP PKK Kecamatan Airpura Gelar Senam Pagi Bersama 547 ~ Yoni Syafrizal
20 November 2025 14:48:13 WIB  Puskesmas Ranah Ampek Hulu Tapan Raih Penghargaan Puskesmas Dengan Program Terbaik 537 ~ Marlison
20 November 2025 14:44:01 WIB  Awan Gelap di Atas Tenaga Kerja: Bagaimana PHK Massal Menggerus Laju Ekonomi Indonesia 534 ~ Vijehan Angkat, S.Ds.
20 November 2025 14:36:21 WIB  Perkuat Perencanaan Berbasis Potensi, Nagari Palokan Gelar Musrenbang 531 ~ Yoni Syafrizal
20 November 2025 14:34:56 WIB  UPT Puskesmas Tapan Raih Sejumlah Penghargaan Pada Peringatan HKN Ke-61 51 ~ Marlison
20 November 2025 14:22:04 WIB  Bupati Hendrajoni Apresiasi Penampilan Randai UPT Puskesmas Tapan Meriahkan HKN ke-61 47 ~ Marlison
20 November 2025 13:54:33 WIB  Musrenbang Damar Batang Lapan Susun Prioritas Pembangunan 2026 46 ~ Yoni Syafrizal
20 November 2025 13:49:27 WIB  Pemeriksaan Kesehatan Berkala di SDN 04 Sako Digelar Puskesmas Rahul 43 ~ Marlison
20 November 2025 12:14:24 WIB  Kecamatan BAB Tapan Gelar Sosialisasi Trantibum di Koto Anau, Warga Diajak Perkuat Keamanan Nagari 42 ~ Riko Candra
20 November 2025 12:08:57 WIB  Camat Syamwil Perkuat Koordinasi Suplai MBG di Basa Ampek Balai Tapan 39 ~ Riko Candra
20 November 2025 11:34:56 WIB  Unand Siapkan Program Studi Kedokteran Hewan, Bidang Keswan Pessel Hadir Beri Dukungan 142 ~ Yoni Syafrizal