| Pembangunan BLK Di Pessel, Wamen Naker: Nanti Akan Bisa di kerjasamakan di Seluruh Indonesia |
|
Pesisir Selatan - Pembangunan Balai Latihan Kerja (BLK) yang direncanakan di Kabupaten Pesisir Selatan bakal bisa di kerjasamakan dengan Balai yang ada di seluruh Indonesia. Hal itu dikatakan Wakil Menteri (Wamen) Republik Indonesia (RI), Iri. Afriansyah Noor, M. Si saat meninjau lokasi pembangunan BLK, Minggu (2/10) … Selasa, 04 Oktober 2022 00:54:18 WIB - 377 View ~ Milhendra Wandi |
| Bupati Rusma Yul Anwar Resmikan Sentra IKM Pengolahan Hasil Perikanan dan Pembukaan Pelatihan Penguatan Kapasitas Kelembagaan Sentra IKM |
|
Pesisir Selatan - Bupati Kabupaten Pesisir Selatan, Rusma Yul Anwar meresmikan Sentra Industri Kecil dan Menengah (IKM) Pengolahan hasil perikanan dan pembukaan pelatihan penguatan kapasitas kelembagaan Sentra IKM di Kenagarian Carocok Anau Ampang Pulai, Kecamatan Koto XI Tarusan, Senin (3/10). Dalam peresmian itu, dihadiri Ketua DPRD … Senin, 03 Oktober 2022 21:58:04 WIB - 662 View ~ Milhendra Wandi |
| Kemnaker Bangun BLK Skala Nasional Senilai Rp15 Miliar di Pessel |
|
Pesisir Selatan- Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) bakal bangun pusat latihan kerja (BLK) berskala nasional di Kabupaten Pesisir Selatan. Pembangunan BLK dari Kemnaker tersebut, usai Pemkab Pessel menghibahkan tanah seluas 3,9 hektar di kawasan Koto Taratak, Kecamatan Sutera. Pemkab Pessel menghibahkan Tanah tersebut … Senin, 03 Oktober 2022 19:26:02 WIB - 293 View ~ Kiki Julnasri Priatama |
| Bupati Resmikan IKM Pengolahan Hasil Perikanan |
|
Pesisirselatan--Bupati Kabupaten Pesisir Selatan, Rusma Yul Anwar menghadiri Peresmian IKM Pengelolahan hasil perikanan dan pembukaan kegiatan pelatihan penguatan kapasitas kelembagaan sentra IKM di Carocok Anau Tarusan, Senin (03/10) siang. Turut Hadir, Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Sumbar, Ilmi, ST. Ketua DPRD … Senin, 03 Oktober 2022 14:42:10 WIB - 323 View ~ Prisman Brama Putra |
| Dinsos PPPA Pessel Lakukan Pendataan Penyandang Disabilitas Secara Berkala |
|
Dinsos PPPA Pessel Lakukan Pendataan Penyandang Disabilitas Secara Berkala Pesisir Selatan--Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pesisir Selatan (Pessel) melalui Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Dinsos PPPA), lakukan Asesmen dan Verifikasi Data Asistensi Sosial Penyandang Disabilitas. Pendataan secara berkala … Senin, 03 Oktober 2022 12:01:53 WIB - 343 View ~ Yoni Syafrizal |