• info@pesisirselatan.go.id
  • Hours: Mon-Fri: 8am – 4pm
Semua Berita Pemerintah Daerah
Wabup Rudi Hariansyah Bacakan Sambutan Menteri Kominfo RI pada Peringatan Harkitnas Ke-144 2022 di Painan

Pesisirselatan  -- Wakil Bupati Pesisir Selatan, Apt. Rudi Hariansyah, Ak, S.Si, menjadi Inspektur Upacara pada Upacara Peringatan Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) ke-144 Tanggal 20 Oktober Tahun 2022 di Halaman Kantor Bupati Pesisir Selatan, Jumat (20/5) pagi. Pada kesempatan tersebut Wabub Rudi Hariansyah membacakan sambutan …

Jumat, 20 Mei 2022 10:33:17 WIB - 294 View ~ Prisman Brama Putra

Bupati Rusma Yul Anwar Serahkan Bantuan PLN Sumbar ke SMA Negeri 1 Airpura

Pesisirselatan -- Bupati Pesisir Selatan Rusma Yu Anwar Hadiri Penyerahan Bantuan Tanggung Jawab Sosial Lingkungan (TJSL) PT PLN Persero Unit Induk Wilayah Sumatera Barat Kepada SMA Negeri 1 Air Pura. Kamis (19/05/2022) Bantuan TJSL ini berupa perbaikan sarana dan prasarana perpustakaan digital di SMA Negeri 1 Air Pura senilai Rp.80 …

Kamis, 19 Mei 2022 15:46:18 WIB - 346 View ~ Prisman Brama Putra

Lebaran 2022, Kunjungan Wisatawan ke Pessel Tembus 400 Ribu Pengunjung

Pesisir Selatan -- Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat mencatat tingkat kunjungan wisatawan meningkat drastis selama libur lebaran Idul Fitri 1443H/ 2022. Kepala Dinas Pariwisata Pessel, Suhendri mengatakan, peningkatan itu seiring dengan pelonggaran pembatasan aktivitas masyarakat dari pemerintah. Selama 7 hari …

Kamis, 19 Mei 2022 15:19:48 WIB - 1034 View ~ Kiki Julnasri Priatama

Kembali Terima WTP, Bupati Pessel: Ini Bukti Keseriusan dalam Pengelolaan Keuangan

Pesisir Selatan- Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan kembali menerima predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Sumatera Barat. Predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) merupakan yang ke 8 kali didapat Pessel. "Alhamdulillah. Ini yang ke-8 kali. Kami atas nama pemerintah kabupaten tentu …

Kamis, 19 Mei 2022 13:23:56 WIB - 283 View ~ Kiki Julnasri Priatama

Dokter Muda Unand dan Mahasiswa Upertis Padang Lakukan Orientasi di RSUD Dr M Zein Painan

Pesisir Selatan--Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Dr M Zein Painan, Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel) lakukan penerimaan dan orientasi dokter muda penyakit dalam Universitas Andalas (Unand) Padang dan mahasiswa jurusan S1 Gizi dari Universitas Perintis Indonesia (Upertis) Padang. Melalui kehadiran dokter muda dan mahasiswa jurusan gizi …

Kamis, 19 Mei 2022 10:06:28 WIB - 625 View ~ Yoni Syafrizal

Berita Terbaru Pemerintah Daerah
14 Januari 2026 11:31:54 WIB  Camat Sutera Lakukan Konsolidasikan dengan Wali Nagari Baru 541 ~ Yoni Syafrizal
14 Januari 2026 11:16:00 WIB  Memasuki Awal 2026, Pemkab Pessel Perketat Pendataan dan Pengamanan Aset Daerah 532 ~ Yoni Syafrizal
14 Januari 2026 10:58:08 WIB  Bupati Pessel Minta Mendagri dan Kepala BNPB Percepat Pembangunan Jembatan Ngalau Gadang 580 ~ Admin Kominfo
14 Januari 2026 10:22:05 WIB  Kasat Lantas Polres Pessel Ajak Kolaborasi Tekan Angka Kecelakaan Lalu Lintas 390 ~ Admin Kominfo
12 Januari 2026 14:55:11 WIB  Wabup Risnaldi Ibrahim Hadiri Persemian Masjid Baitul Mukminin Taluak 572 ~ Marlison
12 Januari 2026 10:11:26 WIB  Sekdakab Pesisir Selatan Lakukan Kunjungan ke Lunang dan Silaut 1764 ~ Marlison
12 Januari 2026 08:31:19 WIB  Zakat Konsumtif dan Produktif 1828 ~ Admin Kominfo
12 Januari 2026 06:40:08 WIB  Pemerhati Anak Kak Seto Kunjungi Anak Anak Korban Banjir di Bayang Utara 1822 ~ Marlison
11 Januari 2026 12:25:13 WIB  Bupati Hendrajoni Serahkan Bantuan DTH Bagi Korban Banjir dan Tanah Longsor di IV Nagari Bayang Utara 1340 ~ Marlison
06 Januari 2026 12:49:57 WIB  Kawasan Mandeh Sekarang Miliki Lokasi Sea Walker. Wisatawan Bisa Melihat Terumbu Karang Secara Langsung 4368 ~ Elfi Mahyuni, S.H
06 Januari 2026 12:02:09 WIB  Akibat Bencana, Kunjungan Wisata ke Pessel Turun Dratis 1278 ~ Elfi Mahyuni, S.H
05 Januari 2026 09:29:22 WIB  Pendayagunaan Zakat untuk Ketahanan Pangan Pesisir Selatan 1204 ~ Admin Kominfo
03 Januari 2026 17:02:33 WIB  Wabup Risnaldi Ibrahim Pimpin Upacara HAB ke-80 Kementerian Agama di Pesisir Selatan 1241 ~ Afrizal
17 Desember 2025 09:30:00 WIB  Andre Rosiade Salurkan 5.000 Paket Sembako untuk Korban Bencana di Pessel, Bupati Hendrajoni Apresiasi 14182 ~ Okis Mardiansyah
16 Desember 2025 19:33:05 WIB  Hari Pertama MTQ Provinsi Sumbar, Kafilah Pesisir Selatan Tampil di 10 Cabang Lomba 13737 ~ Okis Mardiansyah