• info@pesisirselatan.go.id
  • Hours: Mon-Fri: 8am – 4pm
Semua Berita Pemerintah Daerah
Diskominfo Tanah Datar Silahturahmi Ke Diskominfo Pesisir Selatan terkait Implementasi SPBE

Dinas Komunikasi dan Informatika  Kab. Tanah Datar yang dipimpin oleh Yusrizal  berkunjung ke Diskominfo Kabupaten Pesisir Selatan. Kunjungan kerja Dinas Kominfo Tanah Datar dalam rangka studi tiru pelaksanaan SPBE Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan. "Kami diperintahkan Bapak Bupati Eka Putra untuk studi tiru ke Pessel terkait …

Jumat, 24 Januari 2025 15:47:55 WIB - 447 View ~ Suci Mawaddah Warahmah, S.Sos

Camat Dailipal Tinjau Lokasi Banjir Dua Kampung di Sutera.

Psisir Selatan - Banjir melanda dua kampung di Nagari Ampiang Parak Timur, Kecamatan Sutera, Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat. Banjir tersebut terjadi pada Rabu dini hari (22/01), menggenangi Kampung Tanjung Gadang dan Bukik Kaciak. Menurut Camat Sutera, Dailipal, banjir disebabkan oleh curah hujan tinggi dan tidak lancarnya …

Rabu, 22 Januari 2025 14:17:03 WIB - 608 View ~ Suci Mawaddah Warahmah, S.Sos

Pimpinan Redaksi Sumbarkita Silaturahim ke Diskominfo Pesisir Selatan

Jajaran Dinas Kominfo Kabupaten Pesisir Selatan menerima kunjungan Pimpinan redaksi Sumbarkita.Id, Selasa, (21/01) bertempat diruang pertemuan dinas. Hendra Murcy Tania, Pimpred Sumbarkita.id memaparkan terkait relasi kerjasama media dan ragam flatform yang ditawarkan. Hendra menyebutkan bahwa medianya turut ambil bagian dalam …

Selasa, 21 Januari 2025 14:30:26 WIB - 570 View ~ Suci Mawaddah Warahmah, S.Sos

Komisi I DPRD Sumbar Tinjau SPBE Dinas Kominfo Pesisir Selatan

Rombongan Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sumatera Barat meninjau pelaksanaan dan implementasi Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) di Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kabupaten Pesisir Selatan, Senin (20/01). Rombongan dipimpin langsung Ketua Komisi I Syawal Datuak Putiah. Turut hadir …

Senin, 20 Januari 2025 14:02:28 WIB - 410 View ~ Suci Mawaddah Warahmah, S.Sos

IWAPI Sumbar Gelar Pertemuan Periodik di Pesisir Selatan: Dorong Peran Strategis Perempuan Pengusaha

Pesisir Selatan – Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (IWAPI) se-Sumatera Barat sukses menggelar pertemuan periodik di Lokana Culture, Pesisir Selatan, dengan tema “Meningkatkan Peran Strategis Perempuan Pengusaha dalam Pembangunan Berkelanjutan Menuju Indonesia Emas”. Acara yang berlangsung meriah ini dihadiri sekitar 120 peserta …

Sabtu, 18 Januari 2025 13:02:10 WIB - 495 View ~ Yendi, S.Sos

Berita Terbaru Pemerintah Daerah
22 Oktober 2025 14:46:22 WIB  Disdikbud Pesisir Selatan Ajak Semua Pihak Wujudkan Sekolah Aman dan Bebas Kekerasan 241 ~ Afrizal
22 Oktober 2025 13:51:00 WIB  Bupati Pesisir Selatan Buka Pertemuan Koordinasi dan Sosialisasi Pengendalian Penyakit 226 ~ Suci Mawaddah Warahmah, S.Sos
22 Oktober 2025 10:03:37 WIB  Pemkab Pessel Dorong Literasi Pelajar Lewat Lomba Resensi Buku 358 ~ Yoni Syafrizal
22 Oktober 2025 10:00:16 WIB  Wabup Risnaldi Ibrahim Jadi Inspektur Upacara Hari Santri Nasional 2025 di Lengayang 388 ~ Afrizal
22 Oktober 2025 09:46:57 WIB  Menuju Anggaran yang Menghasilkan Dampak (Money Follows Impact by Evidence-Based Policy) 397 ~ Jordi L Maulana, S.STP
22 Oktober 2025 08:55:59 WIB  Lomba Resensi Buku Jadi Langkah Konkret Pessel Capai Nagari Pandai 2025-2030 395 ~ Yoni Syafrizal
22 Oktober 2025 06:07:23 WIB  Puskesmas Tanjung Beringin Lakukan Monev ILP di Pustu Lunang Barat dan Poskesri Lunang Dua 393 ~ Marlison
21 Oktober 2025 21:57:43 WIB  Puskesmas Tapan Gelar Pemeriksaan Kesehatan Program CKG di SMA N 2 Basa Ampek Balai 403 ~ Afrizal
21 Oktober 2025 20:54:44 WIB  Berdaya dan Aman di Dunia Digital 184 ~ Suci Mawaddah Warahmah, S.Sos
21 Oktober 2025 18:50:56 WIB  Menjemput Era Digital Saat Komunikasi Tak Lagi Sekadar Kata 165 ~ Suci Mawaddah Warahmah, S.Sos
21 Oktober 2025 16:04:18 WIB  Menulis dari Pinggir Negeri: Potret Jurnalis Daerah yang Tetap Menyala 70 ~ Fauzan Bantara
21 Oktober 2025 14:21:02 WIB  Seni Berdialog di Era yang Penuh Cacian: Membangun Ruang Diskusi yang Sehat 61 ~ Riko Candra
21 Oktober 2025 13:58:14 WIB  Tidur adalah Superpower: Sains Terbaru Mengungkap Hubungan Kualitas Tidur dan Produktivitas 48 ~ Habriandi Sani, S.Sos
21 Oktober 2025 13:56:06 WIB  Workation Bukan Sekadar Tren: Menggali Kreativitas dengan Menyatukan Kerja dan Traveling 19 ~ Habriandi Sani, S.Sos
21 Oktober 2025 13:51:26 WIB  Quantum Computing Bukan Lagi Fiksi: Bagaimana Ia Akan Merevolusi Obat-obatan dan Logistik 26 ~ Robby Octora Romanza