• info@pesisirselatan.go.id
  • Hours: Mon-Fri: 8am – 4pm
Semua Berita Pemerintah Daerah
Kurangi Angka Pengangguran, UPTD BLK Painan Gelar Pelatihan Gelombang IV

Pesisir Selatan--Dinas Koperasi Usaha Kecil Menengah dan Tenaga Kerja Kabupaten Pesisir Selatan melalui UPTD Balai Latihan Kerja (BLK) Painan baru-baru ini menggelar pelatihan gelombang IV. Pelatihan ini diikuti oleh 420 peserta yang antusias, terbagi dalam dua bidang keahlian: service sepeda motor konvensional dan pembuatan roti dan …

Jumat, 04 Oktober 2024 08:46:02 WIB - 316 View ~ Yoni Syafrizal

Panen Raya Padi Pola MTOT Keltan Bukik Baeh

Pesisir Selatan-Sekretaris Daerah Kabupaten Pesisir Selatan, Mawardi Roska melakukan Panen Raya Padi Pola MTOT pada areal persawahan Kelompok Tani Bukik Baeh, Kampung Rumah Gadang, Nagari Sungai Gayo Lumpo, Kecamatan V Jurai, Rabu (3/10). Panen Raya Pola MTOT yang dilakukan Sekretaris Daerah Kabupaten Pesisir Selatan, Mawardi Roska …

Kamis, 03 Oktober 2024 15:18:37 WIB - 195 View ~ Marlison

Kompas Nagari Dalam Perspektif Media Komunitas

POKDARWIS LPPL Desa Ampiang Parak - Pesisir Selatan Kompas Nagari, Dalam Perspektif Media Komunitas  Kompas Nagari adalah nama media komunitas yang dikelola oleh penggiat KIM (Komunitas Informasi Masyarakat) Desa Amping Parak Kecamatan Sutera Kabupaten Pesisir Selatan Propinsi …

Kamis, 03 Oktober 2024 13:56:07 WIB - 733 View ~ Yendi, S.Sos

Langgai, Tetamu Dari Sinchuan

Langgai dan Tetamu dari Sichuan Langit terlihat cerah. Saat Pjs Bupati Pesisir Selatan, Dr. Era Sukma Munaf tiba di Langgai. Bersamanya ikut rombongan besar, baik dari OPD Kabupaten diantaranya, Kalaksa BPBD, Yuskardi, Kepala PUPR Yusfianti, ikut juga Kepala DPMDPPKB, Salman AB, serta Kepala Diskominfo, Wendi, (penulis) Kepala …

Rabu, 02 Oktober 2024 22:12:52 WIB - 284 View ~ Yendi, S.Sos

Intan Novia Fatma Nanda: Percepatan Persetujuan APBD Perubahan 2024 Sudah Sesuai Aturan

Pesisir Selatan--Upaya yang dilakukan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pesisir Selatan (Pessel) untuk melakukan percepatan persetujuan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Perubahan tahun 2024 sudah melalui pertimbangan yang matang, dan juga sesuai dengan ketentuan peraturan yang berlaku. Hal itu, ditegaskan, Plt Kepala Badan …

Rabu, 02 Oktober 2024 16:53:12 WIB - 1176 View ~ Yoni Syafrizal

Berita Terbaru Pemerintah Daerah
08 November 2025 08:44:57 WIB  Legalitas Usaha Farmasi: Fondasi Ekonomi dan Kesehatan Masyarakat Pesisir Selatan 276 ~ Yendi, S.Sos
08 November 2025 05:27:04 WIB  Investasi Berkelanjutan: Jalan Pessel Menuju Ekonomi Tumbuh dan Masyarakat Sehat 351 ~ Yendi, S.Sos
07 November 2025 21:13:45 WIB  Tata Cara Penjaringan Calon Walinagari IV Koto Hilie Disepakati 216 ~ Marlison
07 November 2025 19:30:05 WIB  Wabup Risnaldi Dorong Kolaborasi Lintas Sektor untuk Jadikan Pesisir Selatan Hub Global Gambir 602 ~ Yendi, S.Sos
07 November 2025 19:08:04 WIB  Puskesmas Tapan Lakukan Monev dan Pendampingan Pengentrian Aplikasi SIGIZI KESGA 213 ~ Marlison
07 November 2025 16:29:49 WIB  Kekuatan \"Mindfulness\" dalam Mengatasi Stres Harian 212 ~ Prima Doni
07 November 2025 16:21:08 WIB  Literasi yang Hidup dari Dapur, Potret Kemandirian Masyarakat Pesisir Selatan 208 ~ Yoni Syafrizal
07 November 2025 16:15:41 WIB  QRIS: Transformasi Sistem Pembayaran Digital untuk Mendorong Kemajuan UMKM 208 ~ Afrizal
07 November 2025 16:12:53 WIB  Wabup Risnaldi Dorong Kolaborasi Lintas Sektor untuk Jadikan Pessel Hub Global Gambir 15 ~ Afrizal
07 November 2025 15:44:34 WIB  Kuliner Tradisional Kecamatan Airpura Tampil di Festival Literasi Daerah 2025 13 ~ Yoni Syafrizal
07 November 2025 15:43:14 WIB  Diplomasi Informasi: Komunikasi sebagai Alat Kekuasaan di Dunia Modern ~ Fauzan Bantara
07 November 2025 15:21:40 WIB  Kecamatan Linggo Sari Baganti Masuk Lima Besar Lomba Kader Dasawisma Pessel 10 ~ Yoni Syafrizal
07 November 2025 14:56:35 WIB  Siswa SDN 09 Lubuk Nyiur Batang Kapas Ikuti UKGS 10 ~ Yoni Syafrizal
07 November 2025 13:50:39 WIB  Gambir Pesisir Selatan Siap Mendunia, Wabup Risnaldi Ibrahim Dorong Kolaborasi Lintas Sektor ~ Riko Candra
07 November 2025 13:50:04 WIB  Bahasa Tubuh dalam Kepemimpinan Publik: Saat Sikap Lebih Nyaring dari Kata 11 ~ Jordi L Maulana, S.STP