• info@pesisirselatan.go.id
  • Hours: Mon-Fri: 8am – 4pm
Semua Berita Pemerintah Daerah
Selain Vaksin, Personil Polsek Bayang Bersama Pihak Kecamatan Gelar Operasi Kartu Vaksin

Pesisir Selatan --- Pelaksanaan vaksinasi covid 19 di Kabupaten Pesisir Selatan terus bergulir. Hari ini sebanyak sembilan titik diwilayah hukum Polsek Bayang kegiatan vaksinasi dilakukan.  "Ya, giat pelaksanaan vaksinasi di wilayah hukum Polsek Bayang hari ini sebanyak sembilan titik. Kegiatan ini bekerjasama dengan tiga Puskesmas …

Selasa, 21 Desember 2021 15:25:35 WIB - 346 View  |  Wempi Hardi, S.H

Camat Ranah Pesisir Zul Arzil, Hadiri Sertijab Kepala SMA Negeri 2 Ranah Pesisir

Pesisir Selatan--Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 2 Ranah Pesisir, Kabupaten Pesisir Selatan, menyelenggarakan serah terima jabatan dari kepala sekolah yang lama, Muslim Arif, S Pdi, kepada kepala sekolah yang baru, Drs Masri. Serah terima jabatan yang dilakukan di SMA Negeri 2 Ranah Pesisir yang beralamat di Nagari Sungai Tunu  …

Selasa, 21 Desember 2021 14:57:05 WIB - 1190 View  |  Yoni Syafrizal

Bupati Serahkan SK Desa Wisata Kepada 15 Walinagari

Pesisir Selatan  -- Bupati Pesisir Selatan Rusmanyul Anwar serahkan SK Desa Wisata kepada 15 Nagari di Kabupaten Pesisir Selatan .SK diserahkan pada kegiatan Jambore Desa Wisata di Nagari Salido Saribulan Selasa (21/12). Menurut Bupati  masing-masing nagari di Kabupaten Pesisir Selatan sudah menunjukkan keunggulannya. Ia …

Selasa, 21 Desember 2021 14:39:36 WIB - 775 View  |  Elfi Mahyuni, S.H

Pokdarwis Pessel Ikut Jambore Desa Wisata

Pesisir Selatan  -- Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan melalui Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga  menyelenggarakan Jambore Desa Wisata Selasa -Rabu (21-22/12) di Desa Wisata Salido Saribulan. Dimana pesertanya Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis )se Kabupaten Pessel. Kegiatan ini dilaksanakan sesuai dengan protokol …

Selasa, 21 Desember 2021 14:34:53 WIB - 580 View  |  Elfi Mahyuni, S.H

Petugas TKSK Kecamatan Linggo Sari Baganti Kunjungi Anak Penderita Penyakit Kurang Gizi

Pesisir Selatan -- Seorang Tenaga Kesehatan Sosial Kecamatan (TKSK) Kecamatan Linggo Sari Baganti Kabupaten Pesisir Selatan, Maengki Arwan, mengunjungi salah seorang Warga Bukit Putus Luar, Nagari Punggasan Utara, yang menderita penyakit kurang gizi (Stunting). “Alhamdulillah, saya bisa berkunjung kerumah bapak Aprijal (42) tahun, …

Selasa, 21 Desember 2021 13:01:17 WIB - 459 View  |  Wempi Hardi, S.H

Berita Terbaru Pemerintah Daerah
15 Januari 2026 13:45:10 WIB  PERINGATAN ISRA’ MI’RAJ 90  |  Admin Kominfo
15 Januari 2026 12:04:49 WIB  Posyandu ILP Digelar di Sungai Nyalo dan Tuik, Layanan Kesehatan Masyarakat Diperluas 2195  |  Yoni Syafrizal
15 Januari 2026 11:40:59 WIB  Puskesmas Tapan Jajaki Kerja Sama Layanan Kesehatan dengan PT CCI 2175  |  Yoni Syafrizal
14 Januari 2026 20:28:53 WIB  RSUD M. Zein Painan Lakukan Visitasi Kesiapan Ruangan CT-Scan 2324  |  Marlison
14 Januari 2026 11:31:54 WIB  Camat Sutera Lakukan Konsolidasikan dengan Wali Nagari Baru 2862  |  Yoni Syafrizal
14 Januari 2026 11:16:00 WIB  Memasuki Awal 2026, Pemkab Pessel Perketat Pendataan dan Pengamanan Aset Daerah 2837  |  Yoni Syafrizal
14 Januari 2026 10:58:08 WIB  Bupati Pessel Minta Mendagri dan Kepala BNPB Percepat Pembangunan Jembatan Ngalau Gadang 2866  |  Admin Kominfo
14 Januari 2026 10:22:05 WIB  Kasat Lantas Polres Pessel Ajak Kolaborasi Tekan Angka Kecelakaan Lalu Lintas 2674  |  Admin Kominfo
12 Januari 2026 14:55:11 WIB  Wabup Risnaldi Ibrahim Hadiri Persemian Masjid Baitul Mukminin Taluak 775  |  Marlison
12 Januari 2026 10:11:26 WIB  Sekdakab Pesisir Selatan Lakukan Kunjungan ke Lunang dan Silaut 1966  |  Marlison
12 Januari 2026 08:31:19 WIB  Zakat Konsumtif dan Produktif 2093  |  Admin Kominfo
12 Januari 2026 06:40:08 WIB  Pemerhati Anak Kak Seto Kunjungi Anak Anak Korban Banjir di Bayang Utara 1906  |  Marlison
11 Januari 2026 12:25:13 WIB  Bupati Hendrajoni Serahkan Bantuan DTH Bagi Korban Banjir dan Tanah Longsor di IV Nagari Bayang Utara 1382  |  Marlison
06 Januari 2026 12:49:57 WIB  Kawasan Mandeh Sekarang Miliki Lokasi Sea Walker. Wisatawan Bisa Melihat Terumbu Karang Secara Langsung 4402  |  Elfi Mahyuni, S.H
06 Januari 2026 12:02:09 WIB  Akibat Bencana, Kunjungan Wisata ke Pessel Turun Dratis 1313  |  Elfi Mahyuni, S.H