Pemprov Sumbar Segera Lakukan Penanganan Banjir Ranah Ampek Hulu Tapan |
Pesisir Selatan -- Pemerintah Provinsi (pemprov) Sumatera Barat (Sumbar), melalui Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air (PSD dan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) akan secepatnya menindak lanjuti persoalan banjir yang rutin melanda tiga Nagari pada Kecamatan Ranah Ampek Hulu Tapan Kabupaten Pesisir Selatan. Hal tersebut … Jumat, 28 Mei 2021 12:28:22 WIB - 387 View ~ Wempi Hardi, S.H |
Pessel Mendapat Program Agroforestry, Hijaukan 35 Hutan Rakyat Melalui Penananam 15.400 Batang Pohon |
Pesisir Selatan--Unit Pelaksana Teknik Daerah (UPTD) Kesatuan Pengelolaan Hutan Produksi (KPHP) Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel) tahun 2021 ini akan melakukan penanaman 15.400 batang pohon bernilai ekonomi. Penanaman pohon melalui Program Agroforestry itu dilakukan agar keberadaan hutan sebagai sumber kehidupan, serta sebagai … Jumat, 28 Mei 2021 11:24:30 WIB - 560 View ~ Yoni Syafrizal |
Pessel Terus Pacu Pemasukan PAD, Hingga Akhir April Realisasinya Sudah Tercapai 23,16 % |
Pesisir Selatan--Pemerintah kabupaten (Pemkab) Pesisir Selatan (Pessel) melalui Badan Pendapatan akan terus berupaya untuk merealisasikan target Pendapatan Asli Daerah (PAD) di tahun 2021 ini. Upaya maksimal itu akan terus dilakukan agar target yang dipasang tahun 2021 ini bisa tercapai maksimal, walaupun masih dalam pandemi … Jumat, 28 Mei 2021 09:50:10 WIB - 407 View ~ Yoni Syafrizal |
Distanhortbun Bahas Pelaksanaan Tanam Padi Serentak Dengan Petani Nagari Salido |
Pesisir Selatan-Kepala Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perkebunan (Distanhortbun) Pesisir Selatan, Nuzirwan melakukan pertamuan dengan petani Nagari Salido, Kecamatan IV Jurai bertempat di Embung Lubuk Agung, Kamis (27/5). "Ya, pertemuan itu kami lakukan dalam rangka membahas pelaksanaan tanam padi serentak pada lahan seluas … Jumat, 28 Mei 2021 09:00:12 WIB - 263 View ~ Marlison |
Tingkatkan Kerjasama Pengembangan Kampus, Bupati Rusma Yul Anwar Gelar Pertetemuan Dengan Rektor UNP Prof Ganefri |
Pesisir Selatan--Rektor Universitas Negeri Padang (UNP) Prof. Ganefri, Ph.D, mengemukakan, pihaknya siap meningkatkan implementasi kerja sama dengan Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel) terutama dalam bidang pendidikan sehingga pengembangan kampus UNP di Pesisir Selatan dapat ditingkatkan sehingga bermanfaat bagi … Kamis, 27 Mei 2021 11:16:12 WIB - 354 View ~ Yoni Syafrizal |