• info@pesisirselatan.go.id
  • Hours: Mon-Fri: 8am – 4pm
Semua Berita Pemerintah Daerah
Pemkab Pessel Jawab Pandangan Umum Fraksi terhadap Nota Keuangan Rancangan Perubahan APBD Tahun Anggaran 2021

Pesisir Selatan--- Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan menjawab pandangan umum yang sebelumnya disampaikan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pesisir Selatan terhadap Nota Keuangan Rancangan Perubahan APBD Tahun Anggaran 2021, Rabu (15/9/). Penyampaian jawaban pandangan umum tersebut langsung disampaikan Wakil Bupati …

Rabu, 15 September 2021 14:28:53 WIB - 293 View  |  Robby Octora Romanza

Camat Sutera Resmikan Rumah Tahfidz Quran Padang Laweh

Pesisir Selatan--Karena semakin tingginya minat dan kesadaran orang tua terhadap pendidikan agama anaknya di Kabupaten Pesisir Selatan sejak beberapa tahun terakhir, membuat Rumah Tahfidz Qur'an terus berkembang.   Hal itu juga terlihat di Kampung Padang Laweh, Nagari Amping Parak, Kecamatan Sutera, sebagaimana disampaikan Camat …

Rabu, 15 September 2021 14:10:10 WIB - 520 View  |  Yoni Syafrizal

Camat Batang Kapas Bersama Walinagari IV Koto Hilia Tinjau Irigasi Batang Jalamu

Pesisir Selatan -- Camat Kecamatan Batang Kapas Kabupaten Pesisir Selatan, Wendra Rovikto, bersama Walinagari IV Koto Hilia dan masyarakat setempat, melakukan peninjauan Irigasi Batang Jalamu Nagari IV koto Hilia. Irigasi Batang Jalamu Batang Kapas mengalami kerusakan lebih kurang 7 km sawah yang mengaliri sekirar 770 ha sawah …

Rabu, 15 September 2021 11:40:25 WIB - 576 View  |  Wempi Hardi, S.H

Keterbukaan Informasi Publik Solusi menghindari Penyimpangan

Pesisir Selatan, - Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) Pembantu lingkup Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan telah menyampaikan Laporan Layanan Informasi dan Dokumentasi (LLID) sebagaimana diamanatkan Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 3 tahun 2017 tentang Pedoman Pengelolaan Pelayanan Informasi dan …

Rabu, 15 September 2021 10:55:45 WIB - 421 View  |  Riva Endra

PN Painan Jalin Kerjasama dengan Pemkab Pesisir Selatan

Pesisir Selatan---Guna mempermudah dan percepatan pelayanan, Pengadilan Negeri (PN)  Painan, menjalin kerjasama dengan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pesisir Selatan, yang diawali dengan penandatanganan nota kesepahaman  atau MoU  tentang penyediaan media informasi produk pelayanan pengadilan. Penandatanganan nota kesepahaman  …

Rabu, 15 September 2021 10:51:34 WIB - 309 View  |  Yoni Syafrizal

Berita Terbaru Pemerintah Daerah
21 Januari 2026 11:39:31 WIB  Wabup Risnaldi Apresiasi Program Sosial Kapolda Sumbar: Tumbuhkan Semangat Saling Mengasihi 78  |  Afrizal
21 Januari 2026 11:36:19 WIB  Bersama Wabub, BNPB Turun Langsung ke Bayang Utara Tinjau Huntara dan Lokasi Hunian Korban Bencana 90  |  Riko Candra
21 Januari 2026 11:34:12 WIB  Hadiri Sertijab Camat Bayang, Wabup Risnaldi: Hentikan Cemoohan, Mari Bersatu Dukung Pembangunan 76  |  Afrizal
21 Januari 2026 10:43:38 WIB  Bawaslu Pessel Jadwalkan Kelas Pemilu di SMAN 2 Painan 35  |  Yoni Syafrizal
21 Januari 2026 08:01:14 WIB  Dinsos PPrPA Pessel Verifikasi Data Tambahan Korban Banjir dan Longsor di Bayang Utara 715  |  Riko Candra
20 Januari 2026 11:11:22 WIB  Sejumlah Perangkat Nagari Lakukan Rekonsiliasi Pengelolaan Dana Desa ke Diskominfo Pesisir Selatan 687  |  Marlison
20 Januari 2026 06:30:12 WIB  Pemkab Pesisir Selatan Konsultasi ke Kemendagri dan Kementerian Perumahan Tentang Percepatan Pendirian BUMD dan Dukungan Pemerintah Pusat Sektor Perumahan 105  |  Marlison
18 Januari 2026 12:17:19 WIB  Santri TPQ Masjid Raya Painan Tampilkan Birrul Walidain pada Penilaian Didikan Subuh 2026 1142  |  Yoni Syafrizal
18 Januari 2026 08:59:35 WIB  Dinkes Pesisir Selatan dan Puskesmas Air Haji Lakukan Pendampingan Bagi Para Penjamah Makanan di SPPG Pasar Bukit 1144  |  Marlison
16 Januari 2026 10:18:35 WIB  RSUD M. Zein Painan Jalin Kerjasama Tripartit dengan Fakultas Kedokteran Baiturrahmah 1103  |  Marlison
15 Januari 2026 13:45:10 WIB  PERINGATAN ISRA’ MI’RAJ 104  |  Admin Kominfo
15 Januari 2026 12:04:49 WIB  Posyandu ILP Digelar di Sungai Nyalo dan Tuik, Layanan Kesehatan Masyarakat Diperluas 3953  |  Yoni Syafrizal
15 Januari 2026 11:40:59 WIB  Puskesmas Tapan Jajaki Kerja Sama Layanan Kesehatan dengan PT CCI 3904  |  Yoni Syafrizal
14 Januari 2026 20:28:53 WIB  RSUD M. Zein Painan Lakukan Visitasi Kesiapan Ruangan CT-Scan 3528  |  Marlison
14 Januari 2026 11:31:54 WIB  Camat Sutera Lakukan Konsolidasikan dengan Wali Nagari Baru 4048  |  Yoni Syafrizal