| Kementerian Kelautan Dan Perikanan Salurkan 6000 Pohon Cemara Laut Untuk Pesisir Selatan |
|
Pesisir Selatan-Tahun anggaran 2021 ini, Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) RI menyalurkan bantuan bibit pohon cemara laut sebanyak 6000 batang kepada Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan. Kepala Dinas Perikanan Kabupaten Pesisir Selatan, Andi Syafinal, Kamis (29/7) di Painan menyebutkan, bantuan pohon cemara laut itu dalam … Kamis, 29 Juli 2021 09:48:57 WIB - 935 View | Marlison |
| Jalan Simpang SMK - Batu Patah Batu Hampar Selesai Diaspal |
|
Pesisir Selatan -- Pembangunan jalan Simpang SMK -Batu Patah Kenagarian Batu Hampar Kecamatan Koto XI Tarusan mulai rampung diaspal sepanjang 2,8 KM. pembangunan jalan ini mengunakan alokasi dana dari Program Hibah Jalan Daerah tahun 2021. Walinagari Batu Hampar Kecamatan Koto XI Tarusan Rina Rahma Putra Kamis(29/7) mengungkapkan … Kamis, 29 Juli 2021 09:30:42 WIB - 384 View | Elfi Mahyuni, S.H |
| Bapedalitbang Pessel Gelar Diskusi Inovasi Daerah |
|
Pesisir Selatan--Agar semua data dukung Innovative Government Award (IGA) telah bisa dientrikan ke aplikasi tahun 2021 secara tepat waktu, Badan Perencanaan Daerah Penelitian dan Pengembangan (Bapedalitbang) Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel), melaksanakan Diskusi dengan beberapa perangkat daerah, Rabu (28/7) di Kantor Bapedalitbang … Rabu, 28 Juli 2021 15:47:45 WIB - 360 View | Yoni Syafrizal |
| BPBD Kabupaten Pesisir Selatan Salurkan Bantuan APD Untuk Rumah Sakit |
|
Pesisir Selatan-Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Pesisir Selatan menyalurkan bantuan Alat Pelindung Diri (APD) kepada RSUD Dr.Muhammad Zein Painan. Bantuan APD itu diserahkan langsung oleh Kepala Pelaksana BPBD Pesisir Selatan, Herman Budiarto kepada Direktur RSUD Dr.Muhammad Zein Painan, dr.Sutarman di rumah … Rabu, 28 Juli 2021 15:15:53 WIB - 407 View | Marlison |
| Kerjasama Dengan KUA, UKL Disdukcapil Batang Kapas Serahkan KK Dan KTP Pada Pengantin Baru |
|
Pesisir Selatan-Unit Kerja Layanan (UKL) Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Batang Kapas melakukan pelayanan yang terintegrasi dalam rangka membagiakan masyarakat yaitu pelayanan 'Pass Nikah' dengan menyerahkan dokumen kependudukan berupa KK dan KTP kepada pasangan pengantin baru dengan status kawin di daerah … Rabu, 28 Juli 2021 14:55:53 WIB - 347 View | Marlison |