• info@pesisirselatan.go.id
  • Hours: Mon-Fri: 8am – 4pm
Semua Berita Pemerintah Daerah
Kanwil Kemenkumham Sumbar Gelar Ceramah Penyuluhan Hukum di Pesisir Selatan

Pesisir Selatan --- Guna meningkatkan pengetahuan dan penyadaran hukum para wali nagari, Badan Musyawarah Nagari  (Bamus-Nag) dan kalangan tokoh masyarakat, Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (HAM) Sumatera Barat (Sumbar), gelar penyuluhan hukum terpadu di Kabupaten Pesisir Selatan. Kegiatan yang digelar …

Selasa, 23 Februari 2021 09:12:12 WIB - 409 View  |  Yoni Syafrizal

Goweser Pessel Taklukkan Puncak Sako Dan Tanjakan Sungai Penuh

Pesisir Selatan --- Semangat juang dan tekad bersama ditunjukan komunitas Gowes Kecamatan Lengayang (Lengayang Bike Club–red) dan Kecamatan Sutera (Sutera Bike Club–red) menaklukan puluhan tanjakan dari Tapan sampai ke alun-alun Kota Sungai Penuh. Hal itu disampaikan Ketua LBC, Rozi Kaveri melalui whatshappnya …

Senin, 22 Februari 2021 23:26:00 WIB - 669 View  |  Wempi Hardi, S.H

Jemput Aspirasi, Lisda Hendrajoni Gelar Pertemuan Dengan AGPAII se-Sumatera Barat

Pesisir Selatan --- Legislator asal Pesisir Selatan Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) Lisda Hendrajoni, mengadakan pertemuan khusus sekaligus bersilaturahmi bersama dengan Asosiasi Guru Pendidikan Agamaa Islam Indonesia (AGPAII) yang berlangsung di salah satu Hotel di Kota Padang, pada Sabtu (20/2). Kegiatan yang berlangsung sesuai …

Senin, 22 Februari 2021 11:55:43 WIB - 363 View  |  Wempi Hardi, S.H

Pemerintah Nagari Dituntut Memiliki Inovasi Dalam Membangun

Pesisir Selatan, - Agar cepat berkembang, pemerintah nagari dituntut mampu menciptakan produk unggulan kawasan pedesaan yang memiliki dampak ekonomi bagi masyarakat. Selain itu, nagari juga ditantang mampu melakukan pembangunan berbagai sarana dan prasarana lainya. Sebab bagi nagari yang memiliki inovasi tersebut, akan memiliki …

Senin, 22 Februari 2021 10:48:09 WIB - 479 View  |  Yoni Syafrizal

Pelaksana Harian Bupati Muskamal Serahkan SK Pengangkatan PPPK

Pesisir Selatan-Pelaksana harian (Plh) Bupati Pesisir Selatan, Muskamal menyerahkan Surat Keputusan Pengangkatan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) saat apel gabungan, Senin (22/2) di halaman kantor bupati. Pada penyerahan SK pengangkatan PPPK itu, Plh Bupati Muskamal didampingi Kepala Badan Kepegawaian, Sumber Daya …

Senin, 22 Februari 2021 10:13:00 WIB - 428 View  |  Marlison

Berita Terbaru Pemerintah Daerah
21 Januari 2026 11:39:31 WIB  Wabup Risnaldi Apresiasi Program Sosial Kapolda Sumbar: Tumbuhkan Semangat Saling Mengasihi 4923  |  Afrizal
21 Januari 2026 11:36:19 WIB  Bersama Wabub, BNPB Turun Langsung ke Bayang Utara Tinjau Huntara dan Lokasi Hunian Korban Bencana 4778  |  Riko Candra
21 Januari 2026 11:34:12 WIB  Hadiri Sertijab Camat Bayang, Wabup Risnaldi: Hentikan Cemoohan, Mari Bersatu Dukung Pembangunan 4778  |  Afrizal
21 Januari 2026 10:43:38 WIB  Bawaslu Pessel Jadwalkan Kelas Pemilu di SMAN 2 Painan 4690  |  Yoni Syafrizal
21 Januari 2026 08:01:14 WIB  Dinsos PPrPA Pessel Verifikasi Data Tambahan Korban Banjir dan Longsor di Bayang Utara 5353  |  Riko Candra
20 Januari 2026 11:11:22 WIB  Sejumlah Perangkat Nagari Lakukan Rekonsiliasi Pengelolaan Dana Desa ke Diskominfo Pesisir Selatan 5304  |  Marlison
20 Januari 2026 06:30:12 WIB  Pemkab Pesisir Selatan Konsultasi ke Kemendagri dan Kementerian Perumahan Tentang Percepatan Pendirian BUMD dan Dukungan Pemerintah Pusat Sektor Perumahan 293  |  Marlison
18 Januari 2026 12:17:19 WIB  Santri TPQ Masjid Raya Painan Tampilkan Birrul Walidain pada Penilaian Didikan Subuh 2026 5702  |  Yoni Syafrizal
18 Januari 2026 08:59:35 WIB  Dinkes Pesisir Selatan dan Puskesmas Air Haji Lakukan Pendampingan Bagi Para Penjamah Makanan di SPPG Pasar Bukit 5600  |  Marlison
16 Januari 2026 10:18:35 WIB  RSUD M. Zein Painan Jalin Kerjasama Tripartit dengan Fakultas Kedokteran Baiturrahmah 1155  |  Marlison
15 Januari 2026 13:45:10 WIB  PERINGATAN ISRA’ MI’RAJ 104  |  Admin Kominfo
15 Januari 2026 12:04:49 WIB  Posyandu ILP Digelar di Sungai Nyalo dan Tuik, Layanan Kesehatan Masyarakat Diperluas 3992  |  Yoni Syafrizal
15 Januari 2026 11:40:59 WIB  Puskesmas Tapan Jajaki Kerja Sama Layanan Kesehatan dengan PT CCI 3949  |  Yoni Syafrizal
14 Januari 2026 20:28:53 WIB  RSUD M. Zein Painan Lakukan Visitasi Kesiapan Ruangan CT-Scan 3567  |  Marlison
14 Januari 2026 11:31:54 WIB  Camat Sutera Lakukan Konsolidasikan dengan Wali Nagari Baru 4096  |  Yoni Syafrizal