• info@pesisirselatan.go.id
  • Hours: Mon-Fri: 8am – 4pm
Semua Berita Pemerintah Daerah
RSUD Tapan Laksanakan Pelatihan Dan Simulasi Vaksinasi Covid-19

Pesisir Selatan-Dalam rangka pencegahan dan pengendalian Covid 19, Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tapan, Kabupaten Pesisir Selatan melakukan pelatihan dan simulasi vaksinasi Covid-19. Direktur RSUD Tapan, Kabupaten Pesisir Selatan, Elfrina Mirna, Kamis (21/1) mengungkapkan, pihaknya melaksanakan pelatihan dan simulasi vaksinasi …

Kamis, 21 Januari 2021 10:26:11 WIB - 367 View  |  Marlison

Potensi Daerah Yang Belum Tersentuh Pembangunan Agar Diusulkan Melalui Musrenbang

Pesisir Selatan--Agar semua program pembangunan yang dilaksanakan sesuai dengan kebutuhan dan potensi daerah, maka usulannya harus berawal dari musyawarah pembangunan (Musrenbang), mulai dari tingkat nagari, kecamatan, hingga kabupaten.   Berbagai usulan itu juga harus terdaftar melalui E-Planning, agar kedepan tidak lagi ditemui ada …

Kamis, 21 Januari 2021 09:09:52 WIB - 500 View  |  Yoni Syafrizal

Masih Terisolasi, Warga Kampung Salak Jalamu Harapkan Perbaikan Jembatan Putus Akibat Banjir Segera Dimulai

Pesisir Selatan--Masyarakat Kampung Salak Jalamu, Nagari IV Koto Hilia, Kecamatan Batang Kapas, Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel), harapkan perbaikan jembatan yang putus akibat banjir bandang yang terjadi pada September 2020 lalu di kampung itu agar segera diperbaiki. Harapan itu disampaikan, sebab jembatan gantung yang memiliki …

Kamis, 21 Januari 2021 09:06:17 WIB - 476 View  |  Yoni Syafrizal

SDIT Miftahul Ulum Bunda Lisda Diresmikan

Pesisir Selatan -- Anggota Komis VIII DPR RI, Lisda Hendrajoni meresmikan penggunaan Sekolah Dasar Islam Terpadu (SDIT) dan Rumah Tahfidz Miftahul Ulum Bunda Lisda, di Kecamatan Koto XI Tarusan, Pesisir Selatan Sumatera Barat, pada Selasa, (19/1). Peresmian tersebut juga dihadiri langsung Bupati Pesisir Selatan Hendrajoni, serta …

Rabu, 20 Januari 2021 20:48:13 WIB - 491 View  |  Wempi Hardi, S.H

Plh Sekda Pesisir Selatan Lakukan Sidak Ke Sejumlah Perangkat Daerah

Pesisir Selatan- Pelaksana harian (Plh) Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Pesisir Selatan, Muskamal, SH, M.Si, bersama tim melaksanakan inspeksi mendadak (Sidak) ke sejumlah perangkat daerah, Rabu (20/1). " Hari ini kita bersama tim mengunjungi enam perangkat untuk mencek kedisiplinan Pegawai Negeri Sipil (PNS) terutama berkaitan …

Rabu, 20 Januari 2021 14:40:36 WIB - 457 View  |  Marlison

Berita Terbaru Pemerintah Daerah
28 Januari 2026 08:06:57 WIB  Kemensos RI Salurkan ATENSI kepada 144 Penerima Manfaat di Kecamatan Sutera 453  |  Marlison
27 Januari 2026 15:50:43 WIB  Pengurus LKAAM Pessel Dilantik, Bupati Tekankan Penguatan Peran Niniak Mamak 443  |  Afrizal
26 Januari 2026 16:37:27 WIB  Disdukcapil Pesisir Selatan Serahkan Dokumen Kependudukan pada Korban Kebakaran di Nagari Barung Barung Belantai 449  |  Marlison
25 Januari 2026 21:02:21 WIB  Bupati Hendrajoni Resmikan Huntara Bagi Korban Banjir dan Tanah Longsor di Bayang Utara 443  |  Marlison
25 Januari 2026 13:39:45 WIB  Bupati Hendrajoni Pastikan Huntap Dibangun Lebih Layak, Warga Diminta Benar-Benar Menempati 443  |  Afrizal
25 Januari 2026 13:35:07 WIB  Dorong Pencegahan Bencana di Pesisir Selatan, Lisda Hendrajoni Tekankan Tindakan Preventif 440  |  Afrizal
25 Januari 2026 13:30:49 WIB  Jelang Ramadan, Semua Pengungsi Tempati Hunian Sementara 424  |  Afrizal
25 Januari 2026 09:40:11 WIB  Puskesmas Balai Selasa Gelar Sikat Gigi Massal di TK Putih Asri 429  |  Marlison
25 Januari 2026 09:31:31 WIB  Kembangkan Minat Olahraga, SMA Negeri 3 Painan Gelar Ajang FESPA 27  |  Marlison
23 Januari 2026 20:22:00 WIB  Pemkab Pessel Komitmen Aktifkan Kembali Sekolah Filial Bayang Janiah 27  |  Riri Tri Utami
23 Januari 2026 11:37:06 WIB  Pemkab Pessel Persiapkan Pilwana Serentak 2026 untuk 93 Nagari 31  |  Yoni Syafrizal
23 Januari 2026 07:45:01 WIB  Wabup Risnaldi Ibrahim Hadiri Pembukaan KKPM Jilid III di MAN 2 Pesisir Selatan 20  |  Riri Tri Utami
22 Januari 2026 17:16:18 WIB  Pemkab Pesisir Selatan Salurkan Perlengkapan Sekolah untuk Siswa Terdampak Banjir di Bayang Utara 18  |  Riri Tri Utami
21 Januari 2026 22:51:28 WIB  RSUD Dr. Muhammad Zein Painan Gelar Ujian Kredensialing Perawat dan Bidan Periode Januari 2026 22  |  Riri Tri Utami
21 Januari 2026 11:39:31 WIB  Wabup Risnaldi Apresiasi Program Sosial Kapolda Sumbar: Tumbuhkan Semangat Saling Mengasihi 5050  |  Afrizal