• info@pesisirselatan.go.id
  • Hours: Mon-Fri: 8am – 4pm
Semua Berita Pemerintah Daerah
Satpol PP Pessel, Jaring Delapan Orang Siswa Berkeluyuran Saat Jam Pelajaran Berlangsung

Pesisir Selatan - Delapan orang siswa berseragam sekolah yang berkeluyuran saat jam pelajaran berlangsung, dijaring Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Pesisir Selatan, Selasa (25/1)  Kasat Pol PP dan Damkar Pessel, Dailipal melalui Kepala Bidang Trantibum, Agung mengatakan, dari Delapan orang siswa tersebut, Tiga orang …

Selasa, 25 Januari 2022 21:27:14 WIB - 557 View  |  Milhendra Wandi

Dinas Pertanian Berikan Pelayanan Pengobatan Hewan, Mewaspadai Penyakit Feline Panleukopenia Pada Kucing Piaraan

Pesisir Selatan--Dinas Pertanian Kabupaten Pesisir Selatan, melalui Bidang Kesehatan Hewan dan Kesehatan Masyarakat Veteriner ingatkan masyarakat yang memelihara hewan jenis kucing, agar mewaspadai penyakit Feline Panleukopenia. Hal itu disampaikan sebab penyakit yang sangat menular itu, dapat membunuh kucing yang terinfeksi. Hal …

Selasa, 25 Januari 2022 15:37:27 WIB - 1026 View  |  Yoni Syafrizal

Wabup Rudi Hariansya: Kapasitas Pemuda Nagari Perlu Ditingkatkan

Pesisir Selatan -- Agar wawasan nasional kepemudaan dalam mengembangkan potensi yang ada bisa dilakukan secara maksimal, maka kapasitas mereka harus terus ditingkatkan, termasuk juga di Kabupaten Pesisir Selatan. Hal itu disampaikan Wakil Bupati Pesisir Selatan, Rudi Hariyansyah, Selasa (18/1) berkenaan upaya daerah itu dalam …

Selasa, 25 Januari 2022 11:45:07 WIB - 333 View  |  Yoni Syafrizal

Paket Camping Ground Kawasan Wisata Salido Saribulan Semakin Mendunia

Pesisir Selatan--Cukup kompleksnya potensi pariwisata yang dimiliki oleh Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel), sangat diyakini daerah itu akan semakin banyak dikunjungi oleh wisatawan dari berbagai daerah nantinya. Selain wisata bahari dengan berbagai keindahan yang dimiliki, saat ini yang juga semakin mendunia di daerah itu adalah …

Selasa, 25 Januari 2022 11:38:09 WIB - 904 View  |  Yoni Syafrizal

Usulan Pembangunan Harus Melalui Musrenbang, Dipastikan Tahun 2022 Tidak Ada Kegiatan Naik di Jalan

Pesisir Selatan--Semua program pembangunan yang didanai melalui Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) harus sesuai dengan kebutuhan dan potensi daerah. Usulan itu juga harus berawal dari musyawarah pembangunan (Musrenbang), mulai dari tingkat nagari, kecamatan, hingga kabupaten.   Hal itu ditegaskan Kepala Badan Perencanaan …

Selasa, 25 Januari 2022 11:28:25 WIB - 261 View  |  Yoni Syafrizal

Berita Terbaru Pemerintah Daerah
15 Januari 2026 13:45:10 WIB  PERINGATAN ISRA’ MI’RAJ 80  |  Admin Kominfo
15 Januari 2026 12:04:49 WIB  Posyandu ILP Digelar di Sungai Nyalo dan Tuik, Layanan Kesehatan Masyarakat Diperluas 1094  |  Yoni Syafrizal
15 Januari 2026 11:40:59 WIB  Puskesmas Tapan Jajaki Kerja Sama Layanan Kesehatan dengan PT CCI 1081  |  Yoni Syafrizal
14 Januari 2026 20:28:53 WIB  RSUD M. Zein Painan Lakukan Visitasi Kesiapan Ruangan CT-Scan 1239  |  Marlison
14 Januari 2026 11:31:54 WIB  Camat Sutera Lakukan Konsolidasikan dengan Wali Nagari Baru 1770  |  Yoni Syafrizal
14 Januari 2026 11:16:00 WIB  Memasuki Awal 2026, Pemkab Pessel Perketat Pendataan dan Pengamanan Aset Daerah 1750  |  Yoni Syafrizal
14 Januari 2026 10:58:08 WIB  Bupati Pessel Minta Mendagri dan Kepala BNPB Percepat Pembangunan Jembatan Ngalau Gadang 1788  |  Admin Kominfo
14 Januari 2026 10:22:05 WIB  Kasat Lantas Polres Pessel Ajak Kolaborasi Tekan Angka Kecelakaan Lalu Lintas 1602  |  Admin Kominfo
12 Januari 2026 14:55:11 WIB  Wabup Risnaldi Ibrahim Hadiri Persemian Masjid Baitul Mukminin Taluak 747  |  Marlison
12 Januari 2026 10:11:26 WIB  Sekdakab Pesisir Selatan Lakukan Kunjungan ke Lunang dan Silaut 1946  |  Marlison
12 Januari 2026 08:31:19 WIB  Zakat Konsumtif dan Produktif 2059  |  Admin Kominfo
12 Januari 2026 06:40:08 WIB  Pemerhati Anak Kak Seto Kunjungi Anak Anak Korban Banjir di Bayang Utara 1888  |  Marlison
11 Januari 2026 12:25:13 WIB  Bupati Hendrajoni Serahkan Bantuan DTH Bagi Korban Banjir dan Tanah Longsor di IV Nagari Bayang Utara 1370  |  Marlison
06 Januari 2026 12:49:57 WIB  Kawasan Mandeh Sekarang Miliki Lokasi Sea Walker. Wisatawan Bisa Melihat Terumbu Karang Secara Langsung 4384  |  Elfi Mahyuni, S.H
06 Januari 2026 12:02:09 WIB  Akibat Bencana, Kunjungan Wisata ke Pessel Turun Dratis 1297  |  Elfi Mahyuni, S.H