• info@pesisirselatan.go.id
  • Hours: Mon-Fri: 8am – 4pm
Semua Berita Pemerintah Daerah
Hutan Mangrove Dapat Memperkecil Dampak Resiko Abarasi

Pesisir Selatan--Kesadaran masyarakat secara bersama-sama untuk selalu menjaga kelestarian hutan manggrove sangat diharapkan. Harapan itu disampaikan, karena kebaradaan hutan manggrove dapat mengantisipasi kerusakan lingkungan, terutama sekali abrasi pantai di saat gelombang pasang terjadi. Hal itu disampaikan Kepala Dinas …

Kamis, 29 Agustus 2019 15:22:00 WIB - 221 View ~ Yoni Syafrizal

Potensi Pengambangan Bawang Merah Belum Tergarap Maksimal di Pessel

Pesisir Selatan--Potensi pengembangan bawang merah yang juga cukup besar di Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel), belum tergarap maksimal. Berdasarkan kondisi itu, sehingga sampai sekarang masyarakat Pessel masih tetap bergantung dari pasokan luar daerah. Padahal lahan yang bisa dikembangkan untuk budidaya bawang merah baik dataran …

Kamis, 29 Agustus 2019 15:15:48 WIB - 244 View ~ Yoni Syafrizal

Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perkebunan Pesisir Selatan Dorong Petani Terapkan Sistem Tanam Jajar Legowo

Painan - Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perkebunan Pesisir Selatan, Sumatera Barat mendorong petani daerah setempat menerapkan sistem legowo di areal persawahannya sehingga produksi gabah akan lebih tinggi dibandingkan dengan pola biasa. "Sistem jajar legowo dibuat dengan sistem yang seolah-olah tanaman padi seperti tanaman …

Kamis, 29 Agustus 2019 15:14:14 WIB - 639 View ~ Didi Someldi Putra

Hadi Susilo: Fokus Pada Dua Objek Wisata, Targetkan PAD Sebesar Rp 2,7 Miliar Optimis Tercapai

Pesisir Selatan--Besarnya potensi yang dimiliki oleh Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel) di sektor pariwisata, membuat potensi itu terus berkembang. Bahkan diyakini sektor itu bisa dijadikan sebagai andalan sebagai penyumbang Pendapatan Asli Daerah (PAD). Kepala Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga Pessel, Hadi Susilo mengatakan kepada …

Kamis, 29 Agustus 2019 15:06:33 WIB - 264 View ~ Yoni Syafrizal

Bupati Hendrajoni Bertekad Lengkapi Sarana dan Prasarana Kampus Akademi Komunitas

Painan - Bupati Pesisir Selatan, Sumatera Barat, Hendrajoni berupaya melengkapi sarana dan prasarana kampus Akademi Komunitas di daerah itu agar kegiatan perkuliahan berjalan dengan maksimal dengan terus dilengkapi seperti pembangunan jalan, asrama dan lain sebagainya. "Sebelumnya, khusus asrama di kampus Akademi Komunitas telah kami …

Kamis, 29 Agustus 2019 15:06:19 WIB - 165 View ~ Didi Someldi Putra

Berita Terbaru Pemerintah Daerah
08 November 2025 08:44:57 WIB  Legalitas Usaha Farmasi: Fondasi Ekonomi dan Kesehatan Masyarakat Pesisir Selatan 128 ~ Yendi, S.Sos
08 November 2025 05:27:04 WIB  Investasi Berkelanjutan: Jalan Pessel Menuju Ekonomi Tumbuh dan Masyarakat Sehat 212 ~ Yendi, S.Sos
07 November 2025 21:13:45 WIB  Tata Cara Penjaringan Calon Walinagari IV Koto Hilie Disepakati 80 ~ Marlison
07 November 2025 19:30:05 WIB  Wabup Risnaldi Dorong Kolaborasi Lintas Sektor untuk Jadikan Pesisir Selatan Hub Global Gambir 465 ~ Yendi, S.Sos
07 November 2025 19:08:04 WIB  Puskesmas Tapan Lakukan Monev dan Pendampingan Pengentrian Aplikasi SIGIZI KESGA 77 ~ Marlison
07 November 2025 16:29:49 WIB  Kekuatan \"Mindfulness\" dalam Mengatasi Stres Harian 77 ~ Prima Doni
07 November 2025 16:21:08 WIB  Literasi yang Hidup dari Dapur, Potret Kemandirian Masyarakat Pesisir Selatan 74 ~ Yoni Syafrizal
07 November 2025 16:15:41 WIB  QRIS: Transformasi Sistem Pembayaran Digital untuk Mendorong Kemajuan UMKM 73 ~ Afrizal
07 November 2025 16:12:53 WIB  Wabup Risnaldi Dorong Kolaborasi Lintas Sektor untuk Jadikan Pessel Hub Global Gambir ~ Afrizal
07 November 2025 15:44:34 WIB  Kuliner Tradisional Kecamatan Airpura Tampil di Festival Literasi Daerah 2025 ~ Yoni Syafrizal
07 November 2025 15:43:14 WIB  Diplomasi Informasi: Komunikasi sebagai Alat Kekuasaan di Dunia Modern ~ Fauzan Bantara
07 November 2025 15:21:40 WIB  Kecamatan Linggo Sari Baganti Masuk Lima Besar Lomba Kader Dasawisma Pessel ~ Yoni Syafrizal
07 November 2025 14:56:35 WIB  Siswa SDN 09 Lubuk Nyiur Batang Kapas Ikuti UKGS ~ Yoni Syafrizal
07 November 2025 13:50:39 WIB  Gambir Pesisir Selatan Siap Mendunia, Wabup Risnaldi Ibrahim Dorong Kolaborasi Lintas Sektor ~ Riko Candra
07 November 2025 13:50:04 WIB  Bahasa Tubuh dalam Kepemimpinan Publik: Saat Sikap Lebih Nyaring dari Kata ~ Jordi L Maulana, S.STP