| APBD-P Pessel Ditetapkan Rp 1,8 Triliun |
|
Pesisir Selatan - Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Anggaran Pendapatan Belanja Daerah Perubahan (APBD-P) Kabupaten Pesisir Selatan, tahun 2019 ditetapkan menjadi Peraturan Daerah (Perda). Perubahan APBD Pessel yang ditetapkan itu bertambah dari sebelumnya Rp1.836 triliun menjadi Rp1.855 triliun. Dengan demikian APBD pessel … Kamis, 15 Agustus 2019 17:04:58 WIB - 153 View ~ Okis Mardiansyah |
| Bupati Hendrajoni Fokus Bangun Daerah Ketimbang Pikirkan Pilkada 2020 |
|
Pesisir Selatan - Hingar bingar tahun politik di Kabupaten Pesisir Selatan, ternyata tidak terlalu dipikirkan Bupati Hendrajoni. Sebagai orang nomor satu di daerah berjuluk Negeri Sejuta Pesona itu, ia ternyata memilih lebih fokus membangun daerah ketimbang memenuhi sejumlah dorongan tokoh masyarakat yang ingin mengusungnya maju pada … Kamis, 15 Agustus 2019 16:59:50 WIB - 136 View ~ Okis Mardiansyah |
| Pelatihan Kesiagaan Bencana Terus Ditingkatkan di Pessel |
|
Pesisir Selatan--Kesiagaan masyarakat terhadap kebencanaan terus ditingkatkan di Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel). Upaya itu dilakukan untuk meminimalisair dampak korban bila bencana sebagai mana dikuatirkan terjadi. Kepala Pelaksana (Kapel) Badan Penaggulangan Bencana Daerah (BPBD) Pessel, Herman Budiarto melalui sekretaris, … Kamis, 15 Agustus 2019 16:54:42 WIB - 176 View ~ Yoni Syafrizal |
| Pengembangan Jengkol Bareh dan Lokan Berpotensi Angkat Perekonomian Petani |
|
Painan - Pengembangan jengkol varietas Lokan dan Bareh berpotensi mengangkat perekonomian petani karena harga jualnya tiga kali lebih mahal dibanding buah tanaman sejenis. "Semenjak dua tahun terakhir harga jual buah kedua varietas naik hingga tiga lipat menjadi Rp1,5 juta. Padahal sebelumnya satu karung jengkol yang berisi sekitar … Kamis, 15 Agustus 2019 16:50:51 WIB - 170 View ~ Didi Someldi Putra |
| PDAM Tirta Langkisau Target 30 Ribu Pelanggan |
|
Painan - Direksi PDAM Tirta Langkisau Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat menargetkan bisa mencapai 30 ribu pelanggan dari total pelanggan saat ini yang mencapai 22 ribu lebih. "Kami menargetkan pelanggan menjadi 30 ribu, selain akan berdampak kepada pendapatan juga sebagai upaya agar seluruh masyarakat bisa mengakses air bersih … Kamis, 15 Agustus 2019 16:49:35 WIB - 249 View ~ Didi Someldi Putra |