• info@pesisirselatan.go.id
  • Hours: Mon-Fri: 8am – 4pm
Semua Berita Pemerintah Daerah
Bupati Hendrajoni mengajak masyarakat jangan mudah terjebak informasi bohong( Hoax)

Pesisir Selatan,10 Januari 2019- Pemkab Pessel mengangarkan dana APBD Pessel sebesar Rp 2 Milyar untuk pendidikan dan pembinaan keagamaan di Pessel,pendidikan agama salah satu prioritas pembangunan daerah Pessel, sesuai dengan visi dan misi daerah mewujudkan masyarakat Pessel yang agamais, kata bupati Hendrajoni di Painan,Minggu …

Kamis, 10 Januari 2019 13:55:50 WIB - 314 View ~ M. Joni, S.H

Puluhan masyarakat nagari Sawah Laweh Kecamatan Bayang Pessel ikuti pelatihan peningkatan nilai keagamaan

Pesisir Selatan, 10 Januari 2019- Sekitar 80 orang masyarakat nagari Sawah Laweh Kecamatan Bayang kabupaten Pesisir Selatan mengikuti pelatihan peningkatan nilai keagamaan  dalam upaya meningkatkan pemahaman terhadap ajaran islam, kegiatan tersebut dilaksanakan di Hotel Gizella Pasar Baru Kecamatan Pessel, kata wali wali nagari Nasri A …

Kamis, 10 Januari 2019 13:46:41 WIB - 317 View ~ M. Joni, S.H

Camat Sutera : 2019, Pembinaan Pemnag Gerakan Swadaya Masyarakat Bangun Nagari Ditingkatkan

PESISIR SELATAN, 10/1/2019-Pemerintah Kecamatan Sutera tahun 2019 ini meningkatkan pembinaan kepada Pemerintah Nagari (Pemnag) yang ada diwilayahnya, khususnya dalam upaya menggerakan swadaya masyarakat dalam pembangunan nagari kedepan. Demikian dikatakan Camat Sutera, Fachruddin, Kamis (10/1). "Tahun ini, kami akan meningkatkan …

Kamis, 10 Januari 2019 13:35:53 WIB - 825 View ~ Marlison

Bupati Pessel Hendrajoni, OPD fokus lagi Program Kerja Pembangunan tahun 2019

Pesisir Selatan, 10 Januari 2019 - Bupati Pesisir Selatan Hendrajoni mengingatkan kembali kepada OPD yang ada pada tahun 2019 agar kedepan untuk semakin fokus serta konsentrasi pada proyek - proyek pekerjaan, telah disusun di masing - masing OPD untuk pembangunan di Kabupaten Pessel,  Kamis (10/1). "Bantuan Pusat ke Pemkab Pessel …

Kamis, 10 Januari 2019 12:55:10 WIB - 264 View ~ Mario Rosy

Sistem Perkawinan Murni Dan IB Dapat Pertahankan Habitat Sapi Lokal

Pesisir Selatan, 10 Januari 2019--Ketersediaan lahan yang bisa dijadikan sebagai lokasi gembala di Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel), akan memberikan konstribusi besar bagi daerah itu dalam mempertahankan kebaradaan habitat sapi lokal.   Untuk mencapai harapan itu, maka kecendrungan pemilik ternak  yang mengembalakan hewan dengan …

Kamis, 10 Januari 2019 12:31:29 WIB - 637 View ~ Yoni Syafrizal

Berita Terbaru Pemerintah Daerah
08 November 2025 05:27:04 WIB  Investasi Berkelanjutan: Jalan Pessel Menuju Ekonomi Tumbuh dan Masyarakat Sehat 70 ~ Yendi, S.Sos
07 November 2025 19:30:05 WIB  Wabup Risnaldi Dorong Kolaborasi Lintas Sektor untuk Jadikan Pesisir Selatan Hub Global Gambir 327 ~ Yendi, S.Sos
07 November 2025 12:31:51 WIB  Puskesmas Balai Selasa Gelar Sikat Gigi Massal di Sekolah 463 ~ Riko Candra
07 November 2025 12:27:42 WIB  Puskesmas Tarusan Lakukan Pembinaan Sekolah Sehat di SDN 06 Kampung Pansur 461 ~ Riko Candra
07 November 2025 11:48:12 WIB  Puskesmas Air Haji Laksanakan Bulan Imunisasi Anak Sekolah di Tiga Sekolah Dasar 467 ~ Riko Candra
07 November 2025 11:36:12 WIB  Kecerdasan Buatan di Ruang Kelas: Bagaimana AI Mengubah Peran Guru dan Feedback Siswa 471 ~ Fauzan Bantara
07 November 2025 08:44:28 WIB  Eco Enzyme: Cairan Alami Ajaib dari Limbah Dapur yang Selamatkan Lingkungan 466 ~ Riri Tri Utami
07 November 2025 05:41:21 WIB  Puskesmas Air Haji Lakukan Penyuluhan Pencegahan Kanker Serviks di Nagari Pasar Bukit 564 ~ Marlison
07 November 2025 05:40:47 WIB  Penyuluhan Keliling Pencegahan Penyakit DBD Dilakukan Puskesmas Tanjung Beringin 508 ~ Marlison
06 November 2025 23:46:44 WIB  BPBD Pessel Dorong Peningkatan Kapasitas Relawan Lewat Pelatihan di Salido 273 ~ Riko Candra
06 November 2025 21:04:35 WIB  Delegasi MAN 4 Pesisir Selatan Siap Berlaga di OSMI Tingkat Nasional 118 ~ Riri Tri Utami
06 November 2025 18:04:17 WIB  UPT Puskesmas Tapan Jalani Proses Rekredensialing dari BPJS Kesehatan 121 ~ Riri Tri Utami
06 November 2025 17:55:28 WIB  Di Balik Judul Berita: Bagaimana Wartawan Membentuk Persepsi Masyarakat 106 ~ Wempi Hardi, S.H
06 November 2025 17:52:03 WIB  Wartawan dan Media Sosial: Antara Promosi Diri dan Objektivitas Berita 100 ~ Robby Octora Romanza
06 November 2025 17:42:00 WIB  Polsek Lengayang Gelar Fun Run 5K untuk Tingkatkan Kebugaran Masyarakat 122 ~ Yoni Syafrizal