Bidang kemaritiman di Pessel menjadi perhatian khusus |
Painan, Agustus 2016 Bidang kemaritiman di Kabupaten Pesisir Selatan menjadi perhatian khusus. Pembangunan kemaritiman diawali dari peningkatan kapasitas warga pesisir pantai, penguatan kelembagaan serta rehabilitasi kawasan pesisir dengan vegetasi pantai.Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Pesisir Selatan, Yoski … , 15 Agustus 2016 08:12:28 WIB - 262 View ~ Marlison |
PT Dempo Vilano Intiland siap kembangkan Pulau Marak menjadi kawasan wisata alam terpadu |
Painan, Agustus 2016 Pengembangan Pulau Marak, Nagari Sungai Pinang, Kecamatan Koto XI Tarusan, Pessel menjadi wisata alam terpadu oleh PT Dempo Vilano Intiland tetap mengedepankan aspek lingkungan. Dalam artian, wisata disana mempertahankan tata lingkungan yang ada, menjaga dan melestarikannya seperti terumbu karang, hutan … , 14 Agustus 2016 09:34:34 WIB - 358 View ~ Marlison |
Badan Lingkungan Hidup terus pantau air sungai secara berkala |
Painan, Agustus 2016 Badan Lingkungan Hidup Pesisir Selatan secara berkala terus memantau tingkat pencemaran 12 aliran sungai yang tersebar di 15 kecamatan. "Hal itu dilakukan untuk memantau kondisi pencemaran air sungai agar senantiasa layak untuk dimanfaatkan," sebut Kepala Badan Lingkungan Hidup Pessel, Khairul Effendi … , 14 Agustus 2016 09:34:02 WIB - 209 View ~ Marlison |
Perda Pendirian BUMD Pesona Pessel ditetapkan |
Painan, Agustus 2016 Pendirian BUMD Pesona Pesisir Selatan akhirnya disetujui paripurna DPRD Pesisir Selatan, Jumat, 12/08, bersamaan dengan disetujuinya 3 Ranperda lainnya menjadi Perda. Perda tersebut adalah Perda Penyertaan Modal Pemerintah Daerah pada BPR Samudera, Perda tentang RPJMD Tahun 2016-2021 serta Perda tentang … , 13 Agustus 2016 13:22:14 WIB - 280 View ~ Marlison |
Kadis Kesehatan : Bidan berperan memberikan pelayanan kesehatan, terutama di daerah terpencil |
Painan, Agustus 2016 Peringatan HUT Ikatan Bidan Indonesia (IBI) tahun ini hendaknya menjadi momentum untuk peningkatan kualitas bidan dan sarana kesehatan. Pasalnya, bidan memiliki peran penting dalam memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat, terutama di daerah terpencil. Oleh karena itu, Pemkab melalui Dinas … , 11 Agustus 2016 15:33:16 WIB - 367 View ~ Marlison |