• info@pesisirselatan.go.id
  • Hours: Mon-Fri: 8am – 4pm
Semua Berita Pemerintah Daerah
Tekan Stuting Melalui Sepuluh Langkah Pasan Mande

Pemerintah Daerah melalui Dinas Kehasehatan mematok target penurunan angka stunting di Pesisir Selatan sebesar 14 persen tahun 2024 dari prevalensi stunting 25,2 persen.  Program ini akan diaplikasikan melalui inovasi Pasan Mande. Melalui inovasi Pasan Mande itu, Dinas Kesehatan Kabupaten optimis target tersebut akan tercapai. …

Rabu, 31 Agustus 2022 13:45:13 WIB - 2148 View ~ Yoni Syafrizal

60 KK Warga Talaok, Budidaya Ayam Kampung Unggul.

Pesisir Selatan - Sejumlah terobosan dilakukan untuk meningkatkan ketahanan pangan. Seperti, dilakukan oleh Kenagarian Talaok Kecamatan Bayang Kabupaten Pesisir Selatan, yaitu mengembangkan hasil Budidaya Ayam Kampung Unggul. Program Pengenbangan hasil Budidaya Ayam Kampung Unggul oleh masyarakat penerima manfaat itu mulai …

Rabu, 31 Agustus 2022 13:45:11 WIB - 450 View ~ Milhendra Wandi

Komisi IV DPRD Pessel Lakukan Pembahasan KUA dan PPAS Tahun 2023

Pesisir Selatan -- Dewan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pesisir Selatan, menggelar rapat purna dalam rangka pembahasan KUA dan PPAS tahun 2023, digedung pertemuan DPRD setempat, baru - baru ini. Pembahasan KUA - PPAS tahun 2023 itu kemudian dilanjutkan di komisi. Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah ( DPRD) Kabupaten Pesisir …

Rabu, 31 Agustus 2022 13:29:24 WIB - 338 View ~ Milhendra Wandi

Pemkab Pesisir Selatan Kerjasama Dengan TP PKK Gelar Lomba Masak Olahan Serba Ikan

Pesisir Selatan --Dalam rangka percepatan penganekaragaman konsumsi pangan dan gemar makan ikan bagi masyarakat, Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan melalui Dinas Perikanan dan Pangan bekerjasama dengan Tim Penggerak PKK menggelar lomba masak olahan serba ikan yang aman, sehat dan halal bertempat di gedung PCC, Rabu (31/8). Ketua Tim …

Rabu, 31 Agustus 2022 11:26:32 WIB - 220 View ~ Marlison

Pemkab Pessel Siapkan Bantuan Ribuan Ekor Bibit Ikan Nila ke Masyarakat

Pesisir Selatan - Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan menyiapkan penyediaan bibit ikan nila sebanyak ratusan ribu ekor untuk disalurkan kepada masyarakat berupa paket bantuan budidaya perikanan tahun 2022. "Ya, tahun ini, kita menyiapkan bantuan bibit ikan nila sebanyak 121.400 ekor untuk masyarakat,"ujar Kepala Dinas Perikanan dan …

Rabu, 31 Agustus 2022 11:21:33 WIB - 335 View ~ Milhendra Wandi

Berita Terbaru Pemerintah Daerah
14 Januari 2026 11:31:54 WIB  Camat Sutera Lakukan Konsolidasikan dengan Wali Nagari Baru 557 ~ Yoni Syafrizal
14 Januari 2026 11:16:00 WIB  Memasuki Awal 2026, Pemkab Pessel Perketat Pendataan dan Pengamanan Aset Daerah 547 ~ Yoni Syafrizal
14 Januari 2026 10:58:08 WIB  Bupati Pessel Minta Mendagri dan Kepala BNPB Percepat Pembangunan Jembatan Ngalau Gadang 594 ~ Admin Kominfo
14 Januari 2026 10:22:05 WIB  Kasat Lantas Polres Pessel Ajak Kolaborasi Tekan Angka Kecelakaan Lalu Lintas 405 ~ Admin Kominfo
12 Januari 2026 14:55:11 WIB  Wabup Risnaldi Ibrahim Hadiri Persemian Masjid Baitul Mukminin Taluak 586 ~ Marlison
12 Januari 2026 10:11:26 WIB  Sekdakab Pesisir Selatan Lakukan Kunjungan ke Lunang dan Silaut 1778 ~ Marlison
12 Januari 2026 08:31:19 WIB  Zakat Konsumtif dan Produktif 1842 ~ Admin Kominfo
12 Januari 2026 06:40:08 WIB  Pemerhati Anak Kak Seto Kunjungi Anak Anak Korban Banjir di Bayang Utara 1836 ~ Marlison
11 Januari 2026 12:25:13 WIB  Bupati Hendrajoni Serahkan Bantuan DTH Bagi Korban Banjir dan Tanah Longsor di IV Nagari Bayang Utara 1340 ~ Marlison
06 Januari 2026 12:49:57 WIB  Kawasan Mandeh Sekarang Miliki Lokasi Sea Walker. Wisatawan Bisa Melihat Terumbu Karang Secara Langsung 4368 ~ Elfi Mahyuni, S.H
06 Januari 2026 12:02:09 WIB  Akibat Bencana, Kunjungan Wisata ke Pessel Turun Dratis 1278 ~ Elfi Mahyuni, S.H
05 Januari 2026 09:29:22 WIB  Pendayagunaan Zakat untuk Ketahanan Pangan Pesisir Selatan 1204 ~ Admin Kominfo
03 Januari 2026 17:02:33 WIB  Wabup Risnaldi Ibrahim Pimpin Upacara HAB ke-80 Kementerian Agama di Pesisir Selatan 1241 ~ Afrizal
17 Desember 2025 09:30:00 WIB  Andre Rosiade Salurkan 5.000 Paket Sembako untuk Korban Bencana di Pessel, Bupati Hendrajoni Apresiasi 14182 ~ Okis Mardiansyah
16 Desember 2025 19:33:05 WIB  Hari Pertama MTQ Provinsi Sumbar, Kafilah Pesisir Selatan Tampil di 10 Cabang Lomba 13737 ~ Okis Mardiansyah