• info@pesisirselatan.go.id
  • Hours: Mon-Fri: 8am – 4pm
Semua Berita Pemerintah Daerah
Rudi Hariyansyah Hadiri Serah Terima Jabatan Direktur RSUD Tapan

Pesisir Selatan --- Wakil Bupati Pesisir Selatan, Apt. Rudi Hariyansyah, S.Si hadiri acara serah terima Jabatan Direktur Rumah Sakit PRATAMA TAPAN Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel), Sumatera Barat (Sumbar) dari pejabat lama dr. Elfrina Mirna kepada pejabat baru  drg. Amri sebagai Direktur RSUD PRATAMA TAPAN, Senin (11/10)  Kegiatan …

Senin, 11 Oktober 2021 11:50:57 WIB - 863 View  |  Nini Aswati, S.H

Balai Besar TNKS Salurkan Bantuan Dana Untuk Pengembangan Ekonomi Masyarakat

Pesisir Selatan-Kepala Balai Besar TNKS, Pranoto melalui Kepala Bidang Pengelolaan Taman Nasional Wilayah II Sumatera Barat, Ahmad Darwis telah melakukan penyerahan bantuan dana sebesar Rp 250 juta kepada 5 kelompok masyarakat mitra Taman Nasional Kerinci Seblat (TNKS) pada sejumlah nagari di Kabupaten Pesisir Selatan. Kepala Bidang …

Senin, 11 Oktober 2021 11:13:26 WIB - 531 View  |  Marlison

Sekda Mawardi Roska Buka Kegiatan Vaksinasi Bagi Masyarakat Di Nagari Lumpo

Pesisir Selatan-Sekretaris Daerah Kabupaten Pesisir Selatan, Mawardi Roska membuka secara resmi kegiatan vaksinasi Covid-19 bagi masyarakat bertempat di Kantor Walinagari Lumpo Kecamatan IV Jurai, Minggu (10/10). Selain vaksinasi juga dilakukan kegiatan penyaluran sembako serta berburu hama bersama yang diadakan Kompass (Komunitas …

Minggu, 10 Oktober 2021 15:14:04 WIB - 380 View  |  Marlison

Sekretaris Daerah, Mawardi Roska, Membuka Secara Resmi Pelaksanaan SKD CASN Tahun 2021

Pesisir Selatan --- Sekretaris Daerah Kabupaten Pesisir Selatan, Mawardi Roska, S.IP membuka secara resmi Pelaksanaan Seleksi Ujian Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) tahun 2021 di Gedung Painan Convention Centre, Sabtu (09/10). Turut hadir mendampingi Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber …

Sabtu, 09 Oktober 2021 10:00:27 WIB - 535 View  |  Nini Aswati, S.H

Sekretaris Daerah Kabupaten Pesisir Selatan Tinjau Kesiapan Tes CASN.

Pesisir Selatan --- Sekretaris Daerah Kabupaten Pesisir Selatan, Mawardi Roska, S.IP tinjau kesiapan pelaksanaan seleksi Calon Aparatus Sipil Negara (CASN) Kabupaten Pesisir Selatan dibeberapa tempat, Jumat (8/10/2021). Diawali bersama Wakil Bupati Pesisir Selatan, Apt. Rudi Hariyansyah, S.Si, Sekretaris Daerah tinjau pelaksanaan …

Jumat, 08 Oktober 2021 17:28:42 WIB - 494 View  |  Nini Aswati, S.H

Berita Terbaru Pemerintah Daerah
21 Januari 2026 08:01:14 WIB  Dinsos PPrPA Pessel Verifikasi Data Tambahan Korban Banjir dan Longsor di Bayang Utara 233  |  Riko Candra
20 Januari 2026 11:11:22 WIB  Sejumlah Perangkat Nagari Lakukan Rekonsiliasi Pengelolaan Dana Desa ke Diskominfo Pesisir Selatan 217  |  Marlison
20 Januari 2026 06:30:12 WIB  Pemkab Pesisir Selatan Konsultasi ke Kemendagri dan Kementerian Perumahan Tentang Percepatan Pendirian BUMD dan Dukungan Pemerintah Pusat Sektor Perumahan 69  |  Marlison
18 Januari 2026 12:17:19 WIB  Santri TPQ Masjid Raya Painan Tampilkan Birrul Walidain pada Penilaian Didikan Subuh 2026 678  |  Yoni Syafrizal
18 Januari 2026 08:59:35 WIB  Dinkes Pesisir Selatan dan Puskesmas Air Haji Lakukan Pendampingan Bagi Para Penjamah Makanan di SPPG Pasar Bukit 676  |  Marlison
16 Januari 2026 10:18:35 WIB  RSUD M. Zein Painan Jalin Kerjasama Tripartit dengan Fakultas Kedokteran Baiturrahmah 671  |  Marlison
15 Januari 2026 13:45:10 WIB  PERINGATAN ISRA’ MI’RAJ 102  |  Admin Kominfo
15 Januari 2026 12:04:49 WIB  Posyandu ILP Digelar di Sungai Nyalo dan Tuik, Layanan Kesehatan Masyarakat Diperluas 3569  |  Yoni Syafrizal
15 Januari 2026 11:40:59 WIB  Puskesmas Tapan Jajaki Kerja Sama Layanan Kesehatan dengan PT CCI 3519  |  Yoni Syafrizal
14 Januari 2026 20:28:53 WIB  RSUD M. Zein Painan Lakukan Visitasi Kesiapan Ruangan CT-Scan 3521  |  Marlison
14 Januari 2026 11:31:54 WIB  Camat Sutera Lakukan Konsolidasikan dengan Wali Nagari Baru 4042  |  Yoni Syafrizal
14 Januari 2026 11:16:00 WIB  Memasuki Awal 2026, Pemkab Pessel Perketat Pendataan dan Pengamanan Aset Daerah 3546  |  Yoni Syafrizal
14 Januari 2026 10:58:08 WIB  Bupati Pessel Minta Mendagri dan Kepala BNPB Percepat Pembangunan Jembatan Ngalau Gadang 3571  |  Admin Kominfo
14 Januari 2026 10:22:05 WIB  Kasat Lantas Polres Pessel Ajak Kolaborasi Tekan Angka Kecelakaan Lalu Lintas 3375  |  Admin Kominfo
12 Januari 2026 14:55:11 WIB  Wabup Risnaldi Ibrahim Hadiri Persemian Masjid Baitul Mukminin Taluak 906  |  Marlison