• info@pesisirselatan.go.id
  • Hours: Mon-Fri: 8am – 4pm
Semua Berita Pemerintah Daerah
Disparpora Pesisir Selatan Lakukan Pembinaan Kelompok Sadar Wisata

Pesisir Selatan-Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga (Disparpora) Pesisir Selatan melakukan kegiatan Pembinaan Kelompok Sadar Wisata berlokasi di Aula Hotel Saga Murni Sago, Selasa (6/7). Kegiatan yang diikuti oleh Kelompok Sadar Wisata Nagari Limau Gadang Lumpo, Kecamatan  IV Jurai dan perangkat nagari tersebut dibuka oleh …

Rabu, 07 Juli 2021 13:45:18 WIB - 433 View  |  Marlison

Masuki Semester Dua, Program Pembangunan Perangkat Daerah Agar Lebih Digenjot Lagi

Pesisir Selatan--Dengan telah masuknya semester dua program pembangunan tahun 2021, maka kepada semua perangkat daerah diminta agar lebih menggenjot lagi pelaksanaan program pembangunan yang telah direncanakan dan dialokasikan ke dalam APBD. Kepada masing-masing perangkat daerah juga diminta melaporkan capaian kinerjanya secara …

Rabu, 07 Juli 2021 11:19:22 WIB - 216 View  |  Yoni Syafrizal

Cuaca Eksrem, BPBD Pessel Ingatkan Warga Tingkatkan Kewaspadaan Terhadap Bencana

Pesisir Selatan – Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan, melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Pesisir Selatan, meminta masyarakat dan nelayan tetap waspada, karena cuaca ekstrem, hujan deras masih mengguyur Pesisir Selatan beberapa waktu terakhir. Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Pesisir Selatan, …

Selasa, 06 Juli 2021 12:21:25 WIB - 462 View  |  Wempi Hardi, S.H

Wabup Rudi Hariyansyah Imbau ASN Dan Non ASN Ikuti Vaksin Covid-19

Pesisir Selatan-Vaksinasi Covid-19 terhadap Wakil Bupati Pesisir Selatan, Rudi Hariyansyah mengimbau ASN dan Non ASN menjalani vaksinasi Covid-19. Hal itu disampaikan Wakil Bupati Pesisir Selatan Rudi Hariyansyah ketika melakukan skreening medis, Selasa (6/7) di operation room kantor bupati. Pelaksanaan vaksinasi terhadap pejabat …

Selasa, 06 Juli 2021 10:42:21 WIB - 257 View  |  Marlison

Ditengah Dahaga Keberpihakan Pada Petani, Kuncinya Adalah Penguatan Kelembagaan Pertanian

Pesisir Selatan -- Kementerian Pertanian RI terus berupaya memperkuat dan meningkatkan kapasitas petani melalui peningkatan produksi, penguatan kelembagaan dan fasilitasi penguatan posisi tawar.  Kepala Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Hortikultura (Distanhorbun) Kabupaten Pesisir Selatan, Nuzirwan, mengatakan, Guna melancarkan …

Selasa, 06 Juli 2021 10:35:59 WIB - 262 View  |  Wempi Hardi, S.H

Berita Terbaru Pemerintah Daerah
21 Januari 2026 11:39:31 WIB  Wabup Risnaldi Apresiasi Program Sosial Kapolda Sumbar: Tumbuhkan Semangat Saling Mengasihi 2885  |  Afrizal
21 Januari 2026 11:36:19 WIB  Bersama Wabub, BNPB Turun Langsung ke Bayang Utara Tinjau Huntara dan Lokasi Hunian Korban Bencana 2905  |  Riko Candra
21 Januari 2026 11:34:12 WIB  Hadiri Sertijab Camat Bayang, Wabup Risnaldi: Hentikan Cemoohan, Mari Bersatu Dukung Pembangunan 2902  |  Afrizal
21 Januari 2026 10:43:38 WIB  Bawaslu Pessel Jadwalkan Kelas Pemilu di SMAN 2 Painan 2840  |  Yoni Syafrizal
21 Januari 2026 08:01:14 WIB  Dinsos PPrPA Pessel Verifikasi Data Tambahan Korban Banjir dan Longsor di Bayang Utara 3492  |  Riko Candra
20 Januari 2026 11:11:22 WIB  Sejumlah Perangkat Nagari Lakukan Rekonsiliasi Pengelolaan Dana Desa ke Diskominfo Pesisir Selatan 3452  |  Marlison
20 Januari 2026 06:30:12 WIB  Pemkab Pesisir Selatan Konsultasi ke Kemendagri dan Kementerian Perumahan Tentang Percepatan Pendirian BUMD dan Dukungan Pemerintah Pusat Sektor Perumahan 226  |  Marlison
18 Januari 2026 12:17:19 WIB  Santri TPQ Masjid Raya Painan Tampilkan Birrul Walidain pada Penilaian Didikan Subuh 2026 3879  |  Yoni Syafrizal
18 Januari 2026 08:59:35 WIB  Dinkes Pesisir Selatan dan Puskesmas Air Haji Lakukan Pendampingan Bagi Para Penjamah Makanan di SPPG Pasar Bukit 3804  |  Marlison
16 Januari 2026 10:18:35 WIB  RSUD M. Zein Painan Jalin Kerjasama Tripartit dengan Fakultas Kedokteran Baiturrahmah 1135  |  Marlison
15 Januari 2026 13:45:10 WIB  PERINGATAN ISRA’ MI’RAJ 104  |  Admin Kominfo
15 Januari 2026 12:04:49 WIB  Posyandu ILP Digelar di Sungai Nyalo dan Tuik, Layanan Kesehatan Masyarakat Diperluas 3977  |  Yoni Syafrizal
15 Januari 2026 11:40:59 WIB  Puskesmas Tapan Jajaki Kerja Sama Layanan Kesehatan dengan PT CCI 3932  |  Yoni Syafrizal
14 Januari 2026 20:28:53 WIB  RSUD M. Zein Painan Lakukan Visitasi Kesiapan Ruangan CT-Scan 3555  |  Marlison
14 Januari 2026 11:31:54 WIB  Camat Sutera Lakukan Konsolidasikan dengan Wali Nagari Baru 4082  |  Yoni Syafrizal