Hendrajoni: Korban Kerusuhan di Wamena Papua Adalah Pejuang Daerah |
Pesisir Selatan - Bupati Hendrajoni meminta kepada seluruh jajaran Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan, untuk mempersiapkan dan memfasilitasi penyambutan kepulangan 8 jenazah korban kerusuhan Wamena, Papua, dengan sebaik baiknya. Untuk pemulangan jenazah, kata Bupati, pihaknya bakal menyediakan delapan ambulan untuk membawa jenazah … Kamis, 26 September 2019 19:44:57 WIB - 233 View ~ Okis Mardiansyah |
PDAM Tirta Langkisau Targetkan 1.458 MBR Tersambung Air Bersih |
Pesisir Selatan - Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Langkisau, Kabupaten Pesisir Selatan, menargetkan 1.458 rumah Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR) bakal tersambung air bersih pada tahun ini. Direktur PDAM Tirta Langkisau, Gusdan Yuwelmi mengatakan, sambungan akses air tersebut ditargetkan bakal rampung hingga akhir … Kamis, 26 September 2019 19:41:45 WIB - 178 View ~ Okis Mardiansyah |
Dinas Pangan Gelar Rakor FSVA |
Painan, Dinas Pangan selenggarakan Rapat Koordinasi penyusunan Peta Ketahanan dan Kerentanan Pangan/ Food Security and Vunerability Atlas (FSVA) bertempat di Ruang Rapat, Kamis (26/09). Sebagaimana diketahui ketersediaan informasi ketahanan pangan yang akurat, komprehensif, dan tertata dengan baik sangat penting untuk mendukung upaya … Kamis, 26 September 2019 17:12:21 WIB - 403 View ~ Riva Endra |
Perangkat Daerah Tingkatkan Kualitas Pengelolaan Anggaran |
Pesisir Selatan-Perangkat daerah di lingkup Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan harus meningkatkan kualitas pengelolaan anggaran dengan melaksanakannya secara terukur dan berbasis output. Demikian disampaikan Bupati Pessel, Hendrajoni, Kamis (26/9). Selanjutnya menurut bupati, perangkat daerah mesti memastikan alokasi anggaran … Kamis, 26 September 2019 16:40:13 WIB - 109 View ~ Marlison |
Dinas DLH Pessel, Komit dalam pemersalahan sampah guna lingkungan bersih. |
Pesisir Selatan Untuk mengatasi permasalahan sampah guna menciptakan lingkungan agar tetap bersih, Pemerintah daerah (Pemda) Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel) melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) harapkan dukungan dan kalaborasi dari berbagai pihak. Kamis (26/9). Hal itu disampaikan Kepala DLH Pessel, Jumsu Trisno Rabu menegaskan … Kamis, 26 September 2019 16:37:06 WIB - 148 View ~ Mario Rosy |