• info@pesisirselatan.go.id
  • Hours: Mon-Fri: 8am – 4pm
Semua Berita Pemerintah Daerah
Nagari Gunakan Dana Desa Untuk Pengerasan Jalan

Pesisir Selatan- Kenagarian Tanah Bakali Kecamatan Airpura gunakan dana Desa (DD) pada tahun 2019 untuk programkan pembangunan pengerasan jalan usaha tani, berlokasi di kampung Air Batu.  Wali Nagari Tanah Bakali, Kecamatan Air Pura, Junaidi Selasa(24/9) mengungkapkan dengan Dana Desa (DD) 2019, kenagarian  memprogramkan pengerasan …

Rabu, 25 September 2019 16:13:28 WIB - 444 View ~ Elfi Mahyuni, S.H

Pemkab Pessel Akan Sambut Kepulangan Jenazah Korban Kerusuhan Papua Dari BIM

Pesisir Selatan--Bupati Pesisir Selatan (Pessel), Hendrajoni meminta kepada semua jajaran di daerah itu agar mempersiapkan penyambutan kepulangan delapan jenazah korban kerusuhan Waena dan Wamena Papua, dengan sebaik baiknya. Dikatakanya bahwa untuk pemulangan jenazah Pemkab Pessel, menyediakan delapan ambulan untuk membawa jenazah …

Rabu, 25 September 2019 15:14:04 WIB - 274 View ~ Yoni Syafrizal

Pengusaha Kapal Agar Mengutamakan Keselamatan Jiwa Penumpang

Pesisir Selatan--Pemerintah daerah kabupaten (Pemdakab) Pesisir Selatan (Pessel) tegaskan kepada semua pemilik kapal angkutan penumpang melengkapi seluruh dokumen, dan berbagai peralatan keselamatan. Upaya itu harus dilakukan guna mengantisipasi dan meminimalisir dampak korban yang ditimbulkan oleh kapal penumpang bila mengalami …

Rabu, 25 September 2019 15:03:48 WIB - 365 View ~ Yoni Syafrizal

SMK Telnologi Lengayang Gratiskan Semua Biaya Bagi Keluarga Miskin

Pesisir Selatan--Guna membantu keluarga miskin agar bisa mengenyam pendidikan 12 tahun sebagai mana dicanangkan sejak tahun 2009 lalu di Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel), Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Teknologi Lengayang, terapkan biaya sekolah gratis seratus persen bagi keluarga miskin.   Melalui upaya itu, maka jaminan bagi …

Rabu, 25 September 2019 14:36:51 WIB - 1814 View ~ Yoni Syafrizal

Pengembangan Objek Wisata Timbulun Tujuh Bidadari Didukung Berbagai Penggiat Wisata

Pesisir Selatan--Sebagai salah satu kawasan wisata alam yang memiliki keunikan tersendiri, ternyata objek Wisata Timbulun Tujuh Bidadari yang terdapat di Nagari Lakitan Tengah, Kecamatan Lengayang, Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel), mendapat dukungan dari penggiat wisata. Hal itu disampaikan sekretaris Badan Usaha Milik Nagari …

Rabu, 25 September 2019 14:07:23 WIB - 424 View ~ Yoni Syafrizal

Berita Terbaru Pemerintah Daerah
03 Oktober 2025 09:41:19 WIB  Pesisir Selatan Dukung Peningkatan IMDI 2025, Dorong Literasi Digital hingga Tingkat Nagari 30 ~ Yendi, S.Sos
03 Oktober 2025 06:43:45 WIB  Dinkes Lakukan Monev Kolaborasi Sekretariat dan Farmakmin di Puskesmas Koto Baru dan Puskesmas Kambang 33 ~ Marlison
02 Oktober 2025 11:30:39 WIB  Pesisir Selatan Tegaskan Komitmen Percepatan Penurunan Stunting Melalui Penilaian Kinerja Daerah 612 ~ Yendi, S.Sos
02 Oktober 2025 10:46:22 WIB  Diskominfo Pessel Fasilitasi ASN Ikuti Program Digitalisasi Manajemen Kepegawaian 81 ~ Yoni Syafrizal
02 Oktober 2025 10:45:14 WIB  Diskominfo Pesisir Selatan Perkuat Peran Daerah dalam Perlindungan Data dan Keamanan Transaksi Elektronik 643 ~ Yendi, S.Sos
02 Oktober 2025 10:40:03 WIB  Diskominfo Pesisir Selatan Fasilitasi ASN Ikuti Program “BKN Menyapa ASN” Bertema Digitalisasi Manajemen ASN ~ Yendi, S.Sos
02 Oktober 2025 10:15:32 WIB  Bayang Jadi Lokasi Puncak Peringatan Hari Rabies Sedunia 2025 tingkat Sumbar, 203 Hewan Divaksin 611 ~ Yoni Syafrizal
01 Oktober 2025 22:14:31 WIB  Tinjau Batang Bayang, Wabup Risnaldi: Pemprov Sumbar Tindaklanjuti Pengamanan Tebing 501 ~ Afrizal
01 Oktober 2025 20:25:16 WIB  Lisda Hendrajoni Desak Percepatan Struktur Baru Kementerian Haji dan Umrah 580 ~ Riko Candra
01 Oktober 2025 19:55:32 WIB  Ketua GOW Oktarina Risnaldi Serahkan Bantuan Rumah Tidak Layak Huni di Linggo Sari Baganti 572 ~ Afrizal
01 Oktober 2025 18:42:08 WIB  Bupati Hendrajoni: Pemkab Pessel Komit Dukung Pembangunan Batalyon Infanteri 605 ~ Riko Candra
01 Oktober 2025 15:45:08 WIB  Perkuat Ketahanan Pangan Lokal, Tiga Nagari Bentuk Brigade Pangan di Kecamatan Batang Kapas 236 ~ Yoni Syafrizal
01 Oktober 2025 12:09:19 WIB  Percepatan Sertifikasi SLHS untuk Dapur MBG di Pessel Ditarget Rampung Sebelum 30 Oktober 147 ~ Afrizal
01 Oktober 2025 11:29:01 WIB  Bupati Pesisir Selatan Hendrajoni Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila 667 ~ Yendi, S.Sos
01 Oktober 2025 08:56:03 WIB  Evafauza Yuliasman Ditunjuk sebagai Penjabat Sekdakab Pesisir Selatan 712 ~ Afrizal