• info@pesisirselatan.go.id
  • Hours: Mon-Fri: 8am – 4pm
Semua Berita Pemerintah Daerah
Penanggulangan Kemiskinan Dilakukan Secara Sinergis Dan Sistematis

Pesisir Selatan-Kemiskinan merupakan permasalahan utama yang harus dipecahkan. Oleh karena itu, penanggulangan kemiskinan dilakukan secara sinergis dan sistematis agar seluruh masyarakat mampu menikmati kehidupan yang bermartabat. "Dalam upaya penanggulangan kemiskinan sangat diperlukan sinergi seluruh pemangku kepentingan," kata Kepala …

Selasa, 17 September 2019 13:14:39 WIB - 295 View ~ Marlison

Objek Wisata Batu Puti Api Api Tawarkan Keindahan

Pesisir Selatan -- Di Kenagarian Api-Api Kecamatan Bayang terdapat objek wisata Pantai Batu Puti Indah yang menawarkan keindahan yang menawan, di lokasi terdapat pantai berpasir putih yang landai serta dipercantik dengan pemandangan pulau karang yang kira-kira hanya berjarak sekitar 30 meter dari bibir pantai. Walinagari Api Api …

Selasa, 17 September 2019 12:51:55 WIB - 1129 View ~ Elfi Mahyuni, S.H

Puskeswan Laksanakan Pelayanan Terpadu Peternakan Dan Kesehatan Hewan Secara Maksimal

Pesisir Selatan-Pusat Kesehatan Hewan (Puskeswan) yang ada di kecamatan, diminta melaksanakan fungsi pelayanan terpadu peternakan dan kesehatan hewan secara maksimal. Hal itu disampaikan Plt Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Pessel, Rusdiyanto, Selasa (17/9). Dikatakan, pihaknya terus mendorong setiap Puskeswan agar …

Selasa, 17 September 2019 12:40:20 WIB - 365 View ~ Marlison

Nagari Bangun Jalan Usaha Tani

Pesisir Selatan -- Kenagarian Limau Gadang Kecamatan IV Jurai memaksimalkan pemanfaatan dana desa untuk meningkatkan berbagai pembangunan fisik maupun non fisik,  Wali Nagari Nasrul Dt Rj Bagindo Selasa(17/9) mengatakan,sudah dilakukan pembangunan jalan usaha tani untuk mempermudah masyarakat dalam masalah transportasi dari lahan …

Selasa, 17 September 2019 12:29:42 WIB - 237 View ~ Elfi Mahyuni, S.H

Pengunjung Objek Wisata Timbulun Tujuah Bidadari Semakin Meningkat

Pesisir Selatan--Potensi wisata yang terdapat di Nagari Lakitan Tengah Kecamatan Lengayang Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel), yang dikenal masyarakat dengan sebutan Objek Wisata Timbulun Tujuh Bidadari, semakin diminati dan banyak dikunjungi. Selain wisata pantai, Pessel juga memiliki banyak objek wisata air terjun yang berhulu di …

Selasa, 17 September 2019 12:24:50 WIB - 651 View ~ Yoni Syafrizal

Berita Terbaru Pemerintah Daerah
10 November 2025 21:54:47 WIB  Publikasi Informasi dan Literasi Publik: Membangun Masyarakat Kritis 202 ~ Habriandi Sani, S.Sos
10 November 2025 16:30:35 WIB  Kunker ke Pessel, Wabup Risnaldi Sambut Langsung Menteri Transmigrasi di Muko-muko 203 ~ Afrizal
10 November 2025 14:25:18 WIB  Camat Basa Ampek Balai Tapan Gelar Sholat Subuh Berjamaah di Masjid Baitul Salam 201 ~ Riko Candra
10 November 2025 12:12:46 WIB  Kegiatan Kelas Ibu Balita Digelar di Nagari Air Haji 203 ~ Marlison
10 November 2025 10:52:04 WIB  Wujudkan Kualitas Layanan Kesehatan, Puskesmas Airpura Tingkatkan Displin Semua Staf 205 ~ Marlison
10 November 2025 09:03:46 WIB  Wabup Risnaldi Ibrahim Pimpin Upacara Hari Pahlawan ke-80 Tahun 2025 506 ~ Afrizal
09 November 2025 19:49:14 WIB  Camat Linggo Sari Baganti Dorong Profesionalisme Panitia Jelang Pilwana 2025 492 ~ Riko Candra
09 November 2025 17:45:59 WIB  Lisda Hendrajoni Ajak Warga Sukseskan Pilwana Serentak 2025 di Pesisir Selatan 578 ~ Riko Candra
09 November 2025 17:23:46 WIB  Belajar dari Jalur Alpa: Edukasi Keselamatan Berkendara di Medan Ekstrem Bayang – Alahan Panjang 746 ~ Yendi, S.Sos
09 November 2025 17:14:35 WIB  IKAPSO Padang Dikukuhkan, Risnaldi Dorong Optimalisasi Peran Perantau bagi Daerah 387 ~ Afrizal
09 November 2025 13:44:18 WIB  Mengetahui Stunting Sejak Dini: Langkah Nyata Mewujudkan Generasi Sehat di Pesisir Selatan 776 ~ Riko Candra
09 November 2025 13:12:50 WIB  Kecamatan Batang Kapas Lakukan Tetapkan Tata Cara Penjaringan Calon Wali Nagari IV Koto Hilie 775 ~ Yoni Syafrizal
09 November 2025 12:58:53 WIB  Hari Kesehatan Nasional ke-61 Usung Tema Generasi Sehat, Masa Depan Hebat 793 ~ Marlison
09 November 2025 12:58:03 WIB  Menakar Potensi Sawit Rakyat Pesisir Selatan di Tengah Upaya Peremajaan 502 ~ Yoni Syafrizal
09 November 2025 12:39:08 WIB  Dinas Pertanian Pessel dan Balai Karantina Sumbar Diskusikan Pemantauan Penyakit Jembrana pada Sapi Bali 512 ~ Yoni Syafrizal