| Pemkab Pessel Terima Penghargaan KUR Award Peternakan 2019 |
|
Pesisir Selatan-Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan ()essel) kembali meraih penghargaan, yang kali ini terkait dengan penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) Award Peternakan dari Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi Sumatera Barat, yang diserahkan oleh Gubernur Irwan Prayitno pada tanggal 28 Juni 2019 di Padang. Selanjutnya, … Senin, 22 Juli 2019 09:02:30 WIB - 344 View ~ Marlison |
| Bupati : Puskesmas Surantih Termegah Di Kabupaten Pesisir Selatan |
|
Pesisir Selatan-Puskesmas Surantih, Kecamatan Sutera menjadi Puskesmas yang termegah di Kabupaten Pesisir Selatan, dan ditingkatkan statusnya menjadi Puskesmas Rawat Inap. Dengan sarana dan prasarana yang memadai, maka pelayanan Puskesmas ini hendaknya lebih menyentuh seluruh masyarakat. "Puskesmas Surantih diminta melakukan pelayanan … Senin, 22 Juli 2019 08:49:47 WIB - 3318 View ~ Marlison |
| Bupati Hadiri Pertemuan Akbar IKPS Kabupaten Padang Pariaman Dan IKPS Kota Pariaman |
|
Pesisir Selatan-Bupati Pesisir Selatan, H.Hendrajoni menghadiri Silaturrahmi dan Pertemuan Akbar Ikatan Keluarga Pesisir Selatan (IKPS) Kabupaten Padang Pariaman dan IKPS Kota Pariaman 2019, Minggu (21/7) bertempat di Gedung Saiyo Sakato Pariaman. Pada acara itu juga hadir Wakil Ketua DPRD Pessel, Aprial Abbas, Wakil Ketua DPW IKPS … Senin, 22 Juli 2019 08:29:14 WIB - 564 View ~ Marlison |
| Siswa Dan Guru SMP Ikuti Lawatan Sejarah Kabupaten Pesisir Selatan Tahun 2019 |
|
Painan, Sebanyak 60 peserta mengikuti Lawatan Sejarah Kabupaten Pesisir Selatan Tahun 2019. Kegiatan yang digelar Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Pesisir Selatan. Kegiatan Lawatan Sejarah Kabupaten Pesisir Selatan Tahun 2019 berangkat dari Painan menuju ke Kecamatan Lunang tepatnya ke Rumah Gadang Mandeh Rubiah, Komplek … Minggu, 21 Juli 2019 21:49:34 WIB - 441 View ~ Riva Endra |
| Diskerpus Tetap Berikan Pelayanan pada Hari Libur |
|
Painan, Dalam rangka meningkatkan minat baca dikalangan siswa dan masyarakat, Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Pesisir Selatan buka pelayanan hingga hari sabtu. Hal itu terlihat dengan tingginya minat anak-anak seusai pulang sekolah berkunjung ke Perpustakaan Umum Daerah, ada yang membaca buku dan ada yang sedang mengerjakan … Minggu, 21 Juli 2019 21:35:16 WIB - 445 View ~ Riva Endra |