| Bupati Hendrajoni: Pemkab Pessel Komit Dukung Pembangunan Batalyon Infanteri |
|
Pesisir Selatan – Bupati Pesisir Selatan, Hendrajoni, menegaskan bahwa Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pesisir Selatan siap mendukung penuh rencana pembangunan Batalyon Infanteri Teritorial Pembangunan (Yonif TP) di wilayah Kodim 0311/Pessel. Hal itu disampaikan Bupati dalam kegiatan silaturahmi antara Bupati, Forkopimda, dan Dandim … Rabu, 01 Oktober 2025 18:42:08 WIB - 831 View ~ Riko Candra |
| Kolaborasi UMKM dan Destinasi Wisata: Mengangkat Ekonomi Masyarakat di Pesisir Selatan |
|
Pesisir Selatan – Kabupaten Pesisir Selatan terus menguatkan langkah untuk menjadikan sektor pariwisata sebagai lokomotif pembangunan ekonomi. Di balik pesona alamnya yang mendunia, pemerintah daerah menyadari bahwa keberlanjutan pariwisata hanya dapat tercapai melalui kolaborasi erat dengan pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah … Rabu, 01 Oktober 2025 18:27:26 WIB - 52 View ~ Riko Candra |
| Jejak bertuah: kiprah dan amanah penghulu |
|
Bagian 1: Penghulu, Pemimpin Kaum di Minangkabau “Elok nagari dek penghulu, elok musajik dek tuangku, elok tapian dek nan mudo.” Pepatah adat ini menegaskan betapa besar peran seorang penghulu dalam menentukan wajah sebuah nagari. Jika penghulu tegak lurus menjalankan amanah adat, maka kaum akan rukun, nagari pun tenteram. … Rabu, 01 Oktober 2025 16:40:08 WIB - 147 View ~ Suci Mawaddah Warahmah, S.Sos |
| Perkuat Ketahanan Pangan Lokal, Tiga Nagari Bentuk Brigade Pangan di Kecamatan Batang Kapas |
|
Pesisir Selatan--Upaya memperkuat ketahanan pangan di tingkat nagari terus dilakukan oleh Pemerintah Kecamatan Batang Kapas, Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel). Salah satunya melalui pembentukan Brigade Pangan (BP) yang digelar pada Rabu (1/10/2025) di Kantor Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) Batang Kapas. Kegiatan tersebut dihadiri … Rabu, 01 Oktober 2025 15:45:08 WIB - 507 View ~ Yoni Syafrizal |
| Penggunaan ADD dan Progres Pembangunan di Nagari Tapan Diawasi Camat |
|
Pesisir Selatan--Pemerintah Kecamatan Basa Ampek Balai Tapan (Basaba Tapan) terus mendorong transparansi dan akuntabilitas dalam pengelolaan Alokasi Dana Desa (ADD) serta pelaksanaan pembangunan fisik di nagari. Salah satu bentuknya adalah dengan melakukan monitoring dan evaluasi (monev) langsung ke lapangan. Camat Basa Ampek Balai … Rabu, 01 Oktober 2025 15:13:56 WIB - 40 View ~ Yoni Syafrizal |